PMK
-
Diperketat, Lalu Lintas Ternak Harus Kantongi Surat Keterangan Sehat
satuwarta.id – Lalu lintas ternak di Kabupaten Kediri diperketat dan harus melewati screening petugas kesehatan untuk bisa mengantongi surat keterangan kesehatan hewan (SKKH) yang dikeluarkan Pemerintah Daerah. Aturan tata niaga ternak itu dikeluarkan Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Kabupaten Kediri dalam situasi wabah penyakit mulut dan kuku (PMK) saat ini. Dikeluarkannya SKKH itu pula, sebagai bentuk jaminan kesehatan hewan…
Read More » -
Dampak Wabah PMK, Pemotongan Hewan di RPH kota Kediri Menurun Tajam
satuwarta.id – Merebaknya wabah penyakit mulut dan kuku (PMK ) mengakibatkan menurunnya pemotongan hewan, terutama sapi di rumah potong hewan kota Kediri. Menurut Kepala Rumah Potong Hewan Kota Kediri Hariyanto sebelum terjadi wabah PMK, RPH menerima pemotongan setidaknya 15 ekor hewan ternak. Sejak wabah PMK muncul, jumlah pemotongan hewan berkurang lebih dari 50 persen menjadi hanya 4-5 ekor perhari. ”…
Read More » -
Cegah Penularan PMK, Blusukan Pantau Kandang
satuwarta.id – Mengantisipasi kenaikan kasus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK), Pemerintah Kota Kediri melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) menyambangi kandang peternak di Kecamatan Mojoroto dan Pesantren untuk memantau perkembangan kasus PMK di Kota Kediri, Senin (13/6). “Hari ini ada dua tim, yaitu tim Mojoroto dan tim Pesantren dikarenakan ada penambahan kasus,” ucap Mohammad Ridwan, Kepala DKPP Kota Kediri.…
Read More » -
Penutupan Pasar Hewan di Kediri Berlanjut Sampai 19 Juni
satuwarta.id – Pemerintah Kabupaten Kediri memutuskan untuk memperpanjang masa penutupan pasar hewan. Hal itu dilakukan dengan masih merebaknya penyakit mulut dan kuku yang menyerang hewan ternak. Plt DKPP kabupaten Kediri drh Tutik Purwaningsih menuturkan penutupan diperpanjang hingga 19 Juni nanti. ” Melihat kondisi Kabupaten Kediri dan pasar di Jawa Timur pada umumnya, Pemkab menambah waktu penutupan pasar. Jadi kemarin terakhir…
Read More » -
10 Sapi di Kota Kediri Suspek PMK, Bakal Dipantau Selama 2 Pekan Kedepan
satuwarta.id – 10 sapi di kota Kediri diketahui suspek penyakit mulut dan kuku. Dari jumlah itu 7 sapi sebelumnya diketahui berasal dari kecamatan Mojoroto, dan sisanya berasal dari wilayah kecamatan Pesantren. Suspek itu diketahui setelah pihak DKPP kota Kediri, menerima laporan dari pemilik sapi di wilayah Kelurahan Blabak, Kecamatan Pesantren. Setelah dilakukan pemeriksaan diketahui ada 3 ekor sapi yang tengah…
Read More » -
Mulai 28 Mei, Pasar Hewan Kota Kediri Tutup 14 Hari
satuwarta.id – Mengantisipasi kasus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) masuk ke Kota Kediri, mulai 28 Mei hingga 10 Juni 2022 mendatang Pemerintah Kota Kediri menutup pasar hewan Muning. Penutupan selama 14 hari lantaran menyusul kebijakan penutupan pasar hewan di wilayah sekitar Kota Kediri. “Penutupan pasar hewan di wilayah tetangga seperti di Kabupaten Kediri dan Kabupaten Nganjuk sudah diputuskan. Meskipun di…
Read More » -
Suspek PMK Meningkat, Mas Dhito Terapkan 7 Langkah Pengendalian
satuwarta.id – Kasus penyakit mulut dan kuku (PMK) terus bertambah di Kabupaten Kediri. Menyikapi penyebaran wabah ini, Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana mengambil langkah-langkah strategis pengendalian penyakit pada hewan ternak itu. “Kita ketahui PMK ini penyebarannya begitu cepat, kalau tidak segera ditangani serius dampaknya bisa bertambah meluas dan semakin merugikan peternak. Makanya kita lakukan beberapa langkah untuk mengendalikan PMK di…
Read More » -
Tangkal PMK, DKPP Dirikan Posko Tanggap PMK
satuwarta.id – Mengantisipasi penyebaran virus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK), Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) kota Kediri membentuk Posko Tanggap PMK. Posko yang terdiri dari: personel Polri, TNI, DKPP, serta petugas kecamatan bertujuan untuk mempermudah koordinasi, menyusun daftar piket, serta mempercepat penanganan kasus. “Saat ini Kota Kediri sudah masuk zona abu-abu, tapi masih belum ditemukan kasus. Meski demikian kita…
Read More » -
Wabah PMK Dorong Harga Sapi Menurun, Harga Daging Sapi Masih Stabil
satuwarta.id – Munculnya wabah PMK membuat harga sapi cenderung turun. Tidak terkecuali di Kabupaten Kediri. Namun para peternak diminta untuk tetap tenang dan tidak panic selling. Hal itu untuk mencegah pihak-pihak tak bertanggung jawab serta pedagang luar Kediri mengambil untung dari penurunan harga sapi di pasaran, terutama menjelang Idul Adha nanti. ” Pengaruh di harga jelas, itu pasti. Tapi bagaimana…
Read More » -
Mas Dhito Dialog Dengan Pedagang Sapi, Penutupan Pasar Jadi Opsi Terakhir
satuwarta.id – Menyikapi munculnya suspect penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak, Bupati Hanindhito Himawan Pramana bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Kediri mendatangi Pasar Hewan Pare untuk berdialog dengan pedagang sapi. Dalam dialog Senin (23/5/2022) itu, Mas Dhito menyampaikan saat ini sudah ada enam kecamatan dengan jumlah 76 kasus suspect PMK di Kabupaten Kediri. Lonjakan kasus itu…
Read More »