NEWS
WordPress is a favorite blogging tool of mine and I share tips and tricks for using WordPress here.
Mas Dhito Siapkan Beasiswa Sampai PT Untuk Anak Serda Edi Wibowo
27/04/2021
Mas Dhito Siapkan Beasiswa Sampai PT Untuk Anak Serda Edi Wibowo
satuwarta.id – Suasana duka dan haru menyelimuti kunjungan Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana, dan Dandim 0809 Letkol Inf Rully Eko Suryawan ke rumah Trismiyati. Warga Ngadiluwih RT 03 RW 04 Desa Ngadiluwih, Kecamatan Ngadiluwih, Kabupaten Kediri itu adalah ibunda dari Serda Edi Wibowo, salah satu dari 53 awak kapal yang gugur bersama Kapal Selam KRI Nanggala 402 di perairan Bali.…
Larangan Mudik Untuk Cegah Penyebaran Covid19 Kembali Meningkat
26/04/2021
Larangan Mudik Untuk Cegah Penyebaran Covid19 Kembali Meningkat
satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana memimpin apel Kesiapan Pengamanan Larangan Mudik Hari Raya Idul Fitri 1442 H. Digelar di halaman Mapolres Kediri, Senin, (26/04/2021) turut mendampingi Kapolres Kediri AKBP Lukman Cahyono dan Dandim 0809 Letkol Inf. Rully Eko Suryawan. Dalam sambutannya, Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana mengingatkan kebijakan yang tertuang dalam surat edaran satuan Tugas Penanganan Covid-19 Nomor…
Mantapkan Kesiapan Pengamanan Larangan Mudik
26/04/2021
Mantapkan Kesiapan Pengamanan Larangan Mudik
satuwarta.id – Forum komunikasi pimpinan daerah (Forkopimda) kota Kediri, Senin (26/04/2021), bertempat di halaman Mapolresta Kediri, menggelar apel Kesiapan Pengamanan Larangan Mudik Hari Raya Idul Fitri 1442 H. Apel dipimpin Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar dengan didampingi Kapolresta Kediri AKBP Eko Prasetyo dan Kasdim 0809 Kediri Mayor Czi Gatot Palwo Edi. Diikuti oleh jajaran TNI, Polri, Dinas Perhubungan, Satpol…
Antisipasi Banjir, 2 Embung Besar Bakal Dibangun Dekat Bandara Dhoho
24/04/2021
Antisipasi Banjir, 2 Embung Besar Bakal Dibangun Dekat Bandara Dhoho
satuwarta.id – Wilayah di sekitar bandar udara Dhoho seperti kecamatan Tarokan dan Kecamatan Grogol, merupakan dua dari sejumlah titik banjir di Kabupaten Kediri. Bahkan pada bulan Desember tahun lalu jalan raya Nganjuk-Kediri sempat ditutup akibat banjir. Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana menegaskan masalah banjir di sekitar kawasan tersebut bukan disebabkan adanya proyek Bandara Dhoho. ” Banjir jangan salahkan bandara. Banjir…
Harga Bahan Pangan Pokok di Pasar Kota Kediri Masih Stabil
23/04/2021
Harga Bahan Pangan Pokok di Pasar Kota Kediri Masih Stabil
satuwarta.id – Dua pasar besar di kota Kediri, pasar Setonobetek dan Pasar Pahing , Jumat, (23/04/2021) disidak tim gabungan. Tim gabungan ini terdiri dari TPID, Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) Kota Kediri, Bank Indonesia, Bappeda Kota Kediri, Dinas Pertanian dan Ketahanan pangan, Satgas Pangan, UPT Perlindungan Konsumen dan Perumda Pasar Kota Kediri. Sidak dilakukan untuk mengetahui fluktuasi harga sejumlah bahan…
PTM Terbatas Dimulai, Ini Pesan Wali Kota Kediri Untuk Orang Tua Murid
23/04/2021
PTM Terbatas Dimulai, Ini Pesan Wali Kota Kediri Untuk Orang Tua Murid
satuwarta.id – Pemerintah Kota Kediri telah menunjuk 36 sekolah baik Sekolah Dasar (SD) maupun Sekolah Menengah Pertama (SMP) untuk melakukan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas yang rencananya akan dimulai tanggal 26 April hingga 8 Mei 2021. Terkait hal itu, Wali Kota Kediri mengingatkan kepada seluruh orang tua murid bahwa pembelajaran secara tatap muka ini tidak diwajibkan, namun tetap memperhatikan kesediaan…
Pupuk Organik Jadi Jawaban Masalah Pupuk Petani Kabupaten Kediri
23/04/2021
Pupuk Organik Jadi Jawaban Masalah Pupuk Petani Kabupaten Kediri
satuwarta.id – Sejumlah masyarakat kabupaten Kediri melontarkan sejumlah keluhan dan juga harapan terkait dengan pupuk organik kepada Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana. Hal itu dilakukan dalam Jumat Ngopi edisi Ngabuburit, Jumat, (23/04/2021). Dalam kesempatn itu Kelompok Tani Rahayu desa Kandat, Kecamatan Kandat mengungkapkan mereka menghadapi kendala dalam jaringan pemasaran, meski sejak 2015 telah membuat pupuk organik sendiri. Sementara itu kelompok…
Penjualan Pupuk Sistem Paketan Beratkan Petani
23/04/2021
Penjualan Pupuk Sistem Paketan Beratkan Petani
satuwarta.id – Jumat Ngopi edisi Ngabuburit, Jumat, (23/04/2021) didominasi keluhan masyarakat terkait masalah pupuk. Mulai dari masalah pengembangan pupuk organik, alternatif pupuk, serta penjualan pupuk. Seperti yang diungkapkan oleh Sugiyo. Pria asal desa Puhjarak, Kecamatan Plemahan, Kabupaten Kediri ini mengungkapkan kepada Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana, kalau petani di desanya merasa keberatan jika terpaksa harus membeli pupuk dengan sistem paket…
Di Jumat Ngopi, Aspirasi Lebih Cepat Tersampaikan ke Dinas Terkait
23/04/2021
Di Jumat Ngopi, Aspirasi Lebih Cepat Tersampaikan ke Dinas Terkait
satuwarta.id – Kelompok tani di desa Bulu, Kecamatan Semen memiliki usaha kecil pengolahan ketela menjadi tepung tapioka. Setiap harinya ada limbah ketela sebanyak 30 liter, sementara anggota kelompok tani ada 18. Kelompok tani ini berharap ada pendampingan untuk membantu mengolah limbah tersebut menjadi pupuk agar lebih bermanfaat lagi. Hal-hal dan potensi semacam itu, menurut Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana terkadang…
Matangkan Persiapan PTM, SMPK Santa Maria Bentuk Satgas Covid19 Sekolah
23/04/2021
Matangkan Persiapan PTM, SMPK Santa Maria Bentuk Satgas Covid19 Sekolah
satuwarta.id – Pemerintah sampai saat ini masih terus memantapkan persiapan untuk pembelajaran tatap muka (PTM). Berbagai faktor kesiapan terus diperiksa untuk mencegah sekolah menjadi sumber kluster baru penyebaran covid19, saat pembelajaran tatap muka. Sementara sekolah juga terus mempersiapkan sarana dan prasarana penunjang protokol kesehatan untuk PTM. ” Meski SMPK Santa Maria tidak ditunjuk sebagai sekolah contoh kami tetap mempersiapkan sarana…