OLAHRAGA

Persik Daftarkan 30 Pemain Untuk Liga 1, Ini Daftarnya

satuwarta.id – Persik Kediri mendaftarkan 30 pemain untuk mengarungi kompetisi Liga 1 2021/2022. Terdiri 4 kiper, 11 pemain belakang, 8 pemain tengah, dan 7 pemain depan.

Berikut para pemain yang telah didaftarkan ke PT LIB.

Kiper

  1. Dian Agus Prasetyo
  2. Fajar Setya Jaya
  3. Dikri Yusron
  4. Misbahul Akmal

Belakang

  1. Yusuf Meilana
  2. Dany Saputra
  3. Ibrahim Sanjaya
  4. Agil Munawar
  5. OK John
  6. M Fisabillah
  7. Vava Mario Yagalo
  8. Andri Ibo
  9. Aldo Claudio
  10. Arthur Felix Silva
  11. Risna Prahalabenta

Tengah

  1. Adi Eko Jayanto
  2. Eka Sama Adi Prasetya
  3. Ahmad Agung Setiabudi
  4. Sackie Teah Doe
  5. Bagas Satrio
  6. Dionatan Macadho
  7. Bayu Otto
  8. Jordan Zamorano

Depan

  1. Septian Satria Bagaskara
  2. Youssef Ezzejjari
  3. Ibrahim Bahsoun
  4. Faris Aditama
  5. Antoni Putro Nugroho
  6. Hariyanto Panto
  7. M Ridwan

Sementara Terkait ketentuan vaksin, yang dicantumkan Satgas Covid-19 , Pihak Persik memastikan semua pemain telah menjalani vaksinasi, tidak terkecuali para pemain asing.

“Ke 30 pemain sudah divaksin, termasuk pemain asing, ” tambah Media Officer Persik Anwar Bahar Basalamah, Minggu, (22/08/2021).bby

Tags
Show More

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button
Close
Close