TMMD

  • Photo of Resmi Ditutup, TMMD ke-122 Berhasil Bangun Jalan Tembus Antar Desa di Kabupaten Kediri

    Resmi Ditutup, TMMD ke-122 Berhasil Bangun Jalan Tembus Antar Desa di Kabupaten Kediri

    satuwarta.id – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-122 Kodim 0809 Kediri di Desa Pagung, Kecamatan Semen, secara resmi ditutup oleh Inspektur Upacara Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, didampingi Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Kediri Heru Wahono Santoso. Upacara Penutupan TMMD ke-122 berlangsung di Lapangan Brigif 16 Wira Yudha Kediri pada Kamis (31/10/2024) pagi, dihadiri Panglima Kodam…

    Read More »
  • Photo of Percepat Penurunan Stunting, TMMD 122 Kodim 0809/Kediri – Pemkab Kediri Gelar Workshop Olahan Makanan Sehat

    Percepat Penurunan Stunting, TMMD 122 Kodim 0809/Kediri – Pemkab Kediri Gelar Workshop Olahan Makanan Sehat

    satuwarta.id – Masih dalam rangka kegiatan non fisik TMMD Ke-122 TA. 2024 Kodim 0809/Kediri, Satgas TMMD 122 bekerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Kediri menggelar Sosialisasi bertajuk Workshop Olahan Makanan Sehat yang dilaksanakan di Aula Desa Pagung, Kecamatan Semen Kabupaten Kediri, Senin, (21/10/2024). Kegiatan yang dihadiri Fitri Heru Wahono (Pjs. Ketua TP PKK Kab. Kediri), Lettu Inf Iskak Sukarman (Perwira Kordinator Umum), drh.…

    Read More »
  • Photo of Satgas TMMD 122 Makan Siang Bersama Warga, Jalin Kedekatan dan Kebersamaan

    Satgas TMMD 122 Makan Siang Bersama Warga, Jalin Kedekatan dan Kebersamaan

    satuwarta.id – Menjalin dan menciptakan hubungan kedekatan dengan warga masyarakat dapat dilakukan dengan berbagai cara, seperti halnya yang dilakukan oleh Personil Satgas TMMD 122 Kodim 0809/Kediri ketika melaksanakan makan siang bersama dengan warga masyarakat di lokasi TMMD. Kegiatan makan siang bersama oleh Personel Satgas TMMD 122 Kodim 0809/Kediri itu berlangsung di rumah Ibu Jampi di Desa Pagung Kecamatan Semen Kabupaten…

    Read More »
  • Photo of Tim Kesehatan TMMD 117 Lakukan Cek Kesehatan Rutin Bagi Personil dan Warga

    Tim Kesehatan TMMD 117 Lakukan Cek Kesehatan Rutin Bagi Personil dan Warga

    satuwarta.id – Tim Kesehatan TMMD 117 Kodim 0809/Kediri melakukan pemeriksaan secara rutin kepada Kesehatan personil Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke – 117 Kodim 0809/Kediri dan warga Kelurahan Pojok, Kecamatan Mojoroto Kota Kediri. “Dalam program TMMD, Kami  juga menerjunkan tim kesehatan untuk anggota Satgas TMMD dan warga setempat,” Kata Komandan Kodim 0809/Kediri yang juga Komandan Satuan Tugas (Dansatgas)…

    Read More »
  • Photo of TMMD 117 Tahun 2023, Dekatkan Personel TNI dan Warga

    TMMD 117 Tahun 2023, Dekatkan Personel TNI dan Warga

    satuwarta.id – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke – 117 Tahun 2023 Kodim 0809/Kediri makin merekatkan kedekatan personel TNI dengan masyarakat sekitar, terutama warga Kelurahan Pojok, Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri. Seperti yang terlihat saat Danki Satgas TMMD ke-117 dari Kesatuan Brigif 16/WY Lettu Inf Wiyoto bersama anggotanya, melepas lelah dengan bercengkrama bersama Salimah dan keluarga, salah satu warga Kelurahan…

    Read More »
Back to top button
Close
Close