Simpang Lima Gumul

  • Photo of Kawasan Wisata Kediri Jadi Destinasi Puluhan Ribu Wisatawan

    Kawasan Wisata Kediri Jadi Destinasi Puluhan Ribu Wisatawan

    satuwarta.id – Pemerintah Kabupaten Kediri melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan mencatat adanya puluhan ribu wisatawan melakukan kunjungan wisata selama libur natal dan tahun baru (nataru) 2024 di Bumi Panjalu. Tercatat, ada kurang lebih 78.516 pengunjung berwisata ke 4 destinasi utama. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Kediri Adi Suwignyo melalui Kepala Bidang Pengembangan Destinasi Wisata Sabila Rosad menyampaikan, lonjakan jumlah…

    Read More »
  • Photo of Masyarakat Minta Pemkab Kediri Tegas Ambil Tindakan Soal Polemik Lahan SLG

    Masyarakat Minta Pemkab Kediri Tegas Ambil Tindakan Soal Polemik Lahan SLG

    satuwarta.id – Polemik kepemilikan lahan di kawasan Monumen Simpang Lima Gumul (SLG) kini kembali mencuat. Terlihat massa gencar mempertanyakan prosedur peralihan aset lahan tersebut. Menyikapi maraknya kabar tersebut, Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Masyarakat Pemantau Korupsi (Mapko) Nusantara menggelar audiensi dengan Pemerintah Kabupaten Kediri, yang ditemui beberapa Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) terkait, Rabu (20/3/2024). Selama audiensi berlangsung, Ketua LSM Mapko…

    Read More »
  • Photo of 2024, Pemkab Kediri Targetkan Rp3,5 Miliar PAD Pariwisata

    2024, Pemkab Kediri Targetkan Rp3,5 Miliar PAD Pariwisata

    satuwarta.id – Pemerintah Kabupaten Kediri melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) mematok target Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebesar Rp3,5 miliar pada tahun 2024. Target tersebut mengalami angka konstan dengan tahun 2023 yang juga ditargetkan sekitar Rp3,5 miliar. Meski pada realisasi tahun lalu masih mencapai Rp3,4 miliar, namun pemerintah daerah optimis dapat melampaui target yang ditetapkan. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan…

    Read More »
  • Photo of Lonjakan Wisatawan Selama Nataru di SLG, Petugas Angkut Hingga 12 Ton Sampah dalam Sehari

    Lonjakan Wisatawan Selama Nataru di SLG, Petugas Angkut Hingga 12 Ton Sampah dalam Sehari

    satuwarta.id – Volume sampah selama Natal dan Tahun baru (Nataru) mengalami peningkatan. Dalam mengatasi hal itu Pemerintah Kabupaten Kediri melakukan pengangkutan lebih ekstra menggunakan dump truk. Dilaksanakan Dinas Lingkungan Hidup (DLH), pengangkutan berlangsung di Kawasan Simpang Lima Gumul (SLG) sebagai salah satu pusat keramaian di Kabupaten Kediri. Kepala DLH Kabupaten Kediri Putut Agung Subekti membenarkan adanya peningkatan volume sampah, terutama…

    Read More »
  • Photo of Mas Dhito Ajak PKL dan Pengunjung Jaga Kebersihan Kawasan SLG

    Mas Dhito Ajak PKL dan Pengunjung Jaga Kebersihan Kawasan SLG

    satuwarta.id – Bupati Hanindhito Himawan Pramana mengajak Pedagang Kaki Lima (PKL) di sekitar Simpang Lima Gumul (SLG) untuk saling mengingatkan pentingnya menjaga kebersihan.Hal itu disampaikan Mas Dhito saat mengkampanyekan SLG bebas sampah pada pelaksanaan Car Free Day (CFD) pada Minggu, 26 Juni 2022 pagi. Kegiatan CFD di sekitar SLG setiap akhir pekan memang menjadi magnet bagi masyarakat untuk berolahraga maupun…

    Read More »
  • Photo of Diujicoba, Diharapkan Bantu Pulihkan Ekonomi Masyarakat

    Diujicoba, Diharapkan Bantu Pulihkan Ekonomi Masyarakat

    satuwarta.id – Pemerintah kabupaten Kediri telah melakukan ujicoba pembukaan kembali (reopening) kawasan Simpang Lima Gumul untuk PKL. Untuk diketahui sendiri hanya kawasan jalan sekitar Simpang Lima Gumul yang dibuka, sementara untuk Monumen Simpang Lima Gumul dan sejumlah taman di sekitarnya masih ditutup. Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana mengatakan ujicoba tersebut sudah melewati diskusi dengan sejumlah pihak, terkait dengan teknis pelaksanaan.…

    Read More »
  • Photo of MasBup Dhito Pantau Langsung Kondusifitas  Malam Takbiran di Kabupaten Kediri

    MasBup Dhito Pantau Langsung Kondusifitas Malam Takbiran di Kabupaten Kediri

    satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana memantau langsung penutupan jalan di area Simpang Lima Gumul, Kabupaten Kediri, Rabu, (12/05/2021). Penutupan area Simpang Lima Gumul (SLG) dilakukan untuk menghindari pengumpulan dan kerumunan massa pada malam takbiran. MasBup Dhito – panggilan akrab Bupati Kediri, turut menitipkan sejumlah masker kepada petugas di Posko Penyekatan SLG, untuk diberikan kepada pengendara dan pengguna jalan…

    Read More »
Back to top button
Close
Close