ODGJ
-
Mas Dhito Kunjungi Warga ODGJ di Sanggar Kesehatan Jiwa Baitul Latifa
satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana mengunjungi Yayasan Sanggar Kesehatan Jiwa Baitul Latifa, Desa Susuh Bango, Kecamatan Ringinrejo, Rabu (21/6/2023). Kedatangan orang nomor satu di Kabupaten Kediri itu, merupakan bentuk kepeduliannya terhadap warganya termasuk mereka yang tengah mengalami gangguan kejiwaan. Saat didatangi Mas Dhito, berdasarkan penyampaian pengurus yayasan, terdapat 48 Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) yang tinggal di sana.…
Read More » -
Amukan Pria Diduga ODGJ di Kediri Tewaskan Ibu dan Paman
satuwarta.id – Dua warga di Desa Tambakrejo Kecamatan Gurah Kabupaten Kediri, Rabu (19/1/2022) tewas dan satu lagi kritis setelah seorang pria berinisial N mengamuk dan membacok ketiganya menggunakan sebilah parang. Ironisnya, dua orang yang meninggal yakni Halim dan Marzuki adalah ibu serta Paman dari N. Sementara satu warga yang kritis adalah tetangga pelaku. Aksi N, menurut salah satu tetangganya Syafi’i…
Read More » -
Salurkan Bantuan Tahap Kedua Untuk ODK Berat
satuwarta.id – Pemerintah Kota Kediri menyalurkan bantuan sosial tunai tahap kedua untuk Orang Dengan Kedisabilitasan (ODK) Berat pada Rabu (06/10/2021) di Dinas Sosial Kota Kediri. Kepala Dinas Sosial Kota Kediri Triyono Kutut menyampaikan, 33 penerima bantuan ini merupakan hasil seleksi dari tim Dinas Sosial dan Pendamping Penyandang Disabilitas dari Kementerian Sosial. “Kriteria yang kami usulkan adalah penyandang dengan kedisabilitasan ganda,…
Read More » -
Dinsos Dampingi Pasien ODGJ Check Up Lanjutan di RSJ Lawang
satuwarta.id – Dinas Sosial Kota Kediri melalui Tim Reaksi Cepat perlindungan sosial, Kamis, (02/09/2021) mengantarkan MJB, remaja asal kelurahan Ngampel melakukan control di RSJ Lawang. Hal serupa sebelumnya juga pernah dilakukan Dinas Sosial. “Bulan Juni 2021 lalu, kami memfasilitasi yang bersangkutan, warga kelurahan Ngampel tersebut berangkat menjalani perawatan inap intensif di RSJ Lawang,” ujar Kepala Dinas Sosial Kota Kediri Triyono…
Read More » -
Tangani ODGJ, Pemkot Kediri Bentuk Posyandu Jiwa di Puskemas
satuwarta.id – Perawatan Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) membutuhkan perhatian khusus. Memudahkan penanganan, dan pemantauan, Pemerintah Kota Kediri telah membentuk Posyandu Jiwa di sejumlah Puskesmas. Niko Windianto Pradoto, Penanggung Jawab Program Jiwa Puskesmas Mrican menjelaskan bahwa posyandu jiwa ini ditujukan untuk orang dengan ganguan jiwa, baik yang sudah pengobatan atau belum. Biasanya posyandu memberikan kegiatan aktivitas fisik seperti olahraga dan…
Read More »