Liga3
-
Perseta Amankan Dukungan Apparel Asal Surakarta JR Sport
satuwarta.id – Perseta Tulungagung mengamankan dukungan produsen apparel asal Surakarta, JR Sport (Junior) untuk mengarungi kompetisi Liga 3 Jatim. JR Sport sendiri adalah salah satu bagian dari Equinoc, asosiasi produsen apparel lokal yang menjalim kerjasama dengan PSSI untuk perhelatan Liga 3. Nantinya, jersey tanding Perseta akan mengusung gaya khas Tulungagung. ” Akan menampilkan sesuatu yang (khas) Tulungagung. Jadi desain kita…
Read More » -
Waspadai Tuan Rumah Blitar Poetra FC
satuwarta.id – Perseta Tulungagung mewaspadai Blitar Poetra FC sebagai kompetitor kuat di penyisihan grup liga 3 Jatim. Hal itu diungkapkan Manajer Perseta Tulungagung Eko Tommy Hartanto. ” Yang paling diwaspadai tuan rumah Blitar Poetra FC. Kita waspadai ( jadi pesaing) untuk lolos, ” tukas pria dengan panggilan akrab Tommy ini. Selain status tuan rumah, skuad Blitar Poetra FC memiliki kedekatan…
Read More » -
Masih Banyak PR Menanti Persedikab
satuwarta.id – Persedikab punya banyak pekerjaan rumah jelang bergulirnya Liga 3 Jatim. Ada sejumlah sektor yang harus dibenahi , hal itu diungkapkan Pelatih Persedikab Tony Ho usai Persedikab mengalahkan Gagak Rimang 6-1 di Stadion Canda Bhirawa, Kabupaten Kediri, Sabtu, (24/10/2021). ” Saya melihat tri momennya, bagaimana kita menyerang kita punya transisi yang harus cepat ketika kita kalah bola dan sebaliknya.…
Read More » -
Perseta Daftarkan 30 Pemain Untuk Liga 3 Jatim
satuwarta.id – Perhelatan Liga 3 Jatim dijadwalkan kickoff 4 November nanti. 30 pemain telah didaftarkan Perseta Tulungagung untuk mengarungi kompetisi tersebut. Dari jumlah tersebut selain putra daerah Tulungagung, Perseta juga memanfaatkan pemain muda bertalenta dari kota tetangga seperti Blitar dan Kediri. Sementara yang terjauh dari Papua. ” 30 pemain, Dari Papua satu. Terus kita ambil dari Kediri lima. Blitar Kota…
Read More » -
Perseta Targetkan Lolos Penyisihan Grup
satuwarta.id – Perseta Tulungagung optimis menatap Liga 3 Jatim. Klub kebanggaan warga Kota Marmer itu menargetkan lolos dari babak penyisihan. Seperti diketahui Perseta tergantung di grup E bersama klub sekota Akademi Arema Ngunut,Arema Indonesia,Blitar Poetra FC, dan Mojokerto FC. Penyisihan grup ini bakal dihelat di Blitar, markas Blitar Poetra FC. ” Tanggal 4 November, Pembukaan melawan Arema Indonesia kita siap…
Read More »