Kabupaten Kediri

  • Photo of Ajukan Rp303 Miliar, Pembangunan Tahap II Stadion Gelora Daha Jayati Bakal Dilanjut Oktober 2024

    Ajukan Rp303 Miliar, Pembangunan Tahap II Stadion Gelora Daha Jayati Bakal Dilanjut Oktober 2024

    satuwarta.id – Pembangunan tahap II Stadion Gelora Daha Jayati Kediri dianggarkan Rp303 miliar. Pembangunan stadion yang diambil alih oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) itu bakal dilanjutkan pada Oktober 2024. Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana menegaskan, bahwa Stadion Gelora Daha Jayati bukan menjadi proyek mangkrak. Pasalnya, stadion yang terletak di Desa Bulusari, Kecamatan Tarokan ini masih proses menuju…

    Read More »
  • Photo of Berikut Daftar Juara Ajang Duta Wisata Inu Kirana Kabupaten Kediri 2024

    Berikut Daftar Juara Ajang Duta Wisata Inu Kirana Kabupaten Kediri 2024

    satuwarta.id – Ajang seleksi finalis Duta Wisata Inu Kirana Kabupaten Kediri 2024 telah tuntas pada Sabtu (27/7/2024). Dari 20 peserta terpilih sebelumnya, berikut daftar finalis pemegang predikat juara yang terdiri dari 13 kategori. Antara lain, Predikat Juara Inu Kirana Kabupaten Kediri 2024 diperoleh finalis nomor 3 Eka Adi Saputra dan nomor 6 Annisa Purnadita. Wakil 1 Inu Kirana 2024 diterima…

    Read More »
  • Photo of Duta Wisata Inu Kirana 2024 Diharap Masif Promosikan Wisata Kabupaten Kediri

    Duta Wisata Inu Kirana 2024 Diharap Masif Promosikan Wisata Kabupaten Kediri

    satuwarta.id – Pemerintah Kabupaten Kediri telah menggelar tahap Grand Final Duta Wisata Inu Kirana 2024. Diikuti 20 finalis dari 10 pasangan, tahapan tersebut berlangsung di Convention Hall Simpang Lima Gumul (SLG) pada Sabtu (27/7/2024). Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana melalui Wakil Bupati Kediri Dewi Mariya Ulfa mengatakan, Duta Wisata Inu Kirana ini akan menjadi ujung tombak dalam memperkenalkan keindahan dan…

    Read More »
  • Photo of Demokrat Kabupaten Kediri Tunggu Keputusan Rekomendasi dari DPP Partai

    Demokrat Kabupaten Kediri Tunggu Keputusan Rekomendasi dari DPP Partai

    satuwarta.id – Dewan Pengurus Cabang (DPC) Partai Demokrat Kabupaten Kediri masih menunggu surat keputusan rekomendasi dari Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Demokrat perihal keberpihakan pasangan bupati-wakil bupti pada Pilkada 2024. Disampaikan Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Kediri M. Zaini, bahwa keputusan untuk menentukan surat rekomendasi tersebut menunggu calon pendamping bupati incumbent Hanindhito Himawan Pramana. Dalam artian, calon bupati petahana itu…

    Read More »
  • Photo of Dinyatakan Rampung, Jembatan Jongbiru Diuji Beban Truk Bermuatan 30 Ton

    Dinyatakan Rampung, Jembatan Jongbiru Diuji Beban Truk Bermuatan 30 Ton

    satuwarta.id – Pembangunan Jembatan Jongbiru dinyatakan telah rampung. Jembatan sepanjang 133 meter tersebut kini tengah dilakukan uji beban statis dan dinamis oleh Balai Jembatan Ditjen Bina Marga dan Komisi Keamanan Jembatan dan Terowongan Jalan (KKJTJ) Kementerian Pelerjaan Umum Perumahan Rakyat (PUPR). Pantauan di lapangan, uji beban statis hanya dilakukan dengan meletakkan 6 kendaraan di tempat tertentu. Sedangkan uji beban dinamis…

    Read More »
  • Photo of 266 Peserta Ikuti Kickboxing Piala Bupati Kediri 2024

    266 Peserta Ikuti Kickboxing Piala Bupati Kediri 2024

    satuwarta.id – Bertempat di Gedung Bagawanta Bhari, event Kickboxing Piala Bupati Kediri disambut antusias oleh para atlet muda. Tercatat, ajang ini diikuti 266 peserta yang tersebar dari wilayah kabupaten/kota di Jawa Timur. Ketua Panitia Kickboxing Piala Bupati Kediri Moh Shirojuddin Al Mursyid mengatakan, gelaran event ini sebagai salah satu upaya untuk melihat perkembangan potensi atlet di Kabupaten Kediri. Apalagi kepesertaan…

    Read More »
  • Photo of Pembangunan Jembatan Jongbiru Masuk Tahap Pengecoran Oprit

    Pembangunan Jembatan Jongbiru Masuk Tahap Pengecoran Oprit

    satuwarta.id – Pembangunan Jembatan Jongbiru hingga kini terus dikebut. Jembatan yang menelan anggaran sekitar Rp34 miliar ini tengah fokus menuntaskan pengecoran oprit jembatan atau jalan penghubung menuju jembatan. Pelaksana dan Pengawas Lapangan Pembangunan Jembatan Jongbiru Anugerah Dwi Pamungkas mengatakan, Jembatan Jongbiru memiliki dua oprit jembatan. Yakni, oprit di sisi Jabon sepanjang sekitar 15 meter dan sisi Jongbiru sepanjang 20 meter.…

    Read More »
  • Photo of Festival Seni Pelajar SMP, Dorong Potensi Calon Seniman Cilik Kediri Makin Berkembang

    Festival Seni Pelajar SMP, Dorong Potensi Calon Seniman Cilik Kediri Makin Berkembang

    satuwarta.id – Puluhan sekolah menengah pertama di Kabupaten Kediri ambil bagian dalam Festival Seni Pelajar SMP se- Kabupaten Kediri. Selain sebagai tahapan seleksi menuju Festival dan Lomba Keterampilan Seni Siswa Nasional (FLS2N) 2024, kegiatan tersebut juga bertujuan untuk menggali potensi bakat minat par pelajar di Bumi Panjalu. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kediri Mokhamat Muhsin menyampaikan, kegiatan yang bertemakan Festival Seni…

    Read More »
  • Photo of Fasilitasi Balik Gratis, Pemkab Kediri Berangkatkan Puluhan Pemudik ke Kota Pahlawan

    Fasilitasi Balik Gratis, Pemkab Kediri Berangkatkan Puluhan Pemudik ke Kota Pahlawan

    satuwarta.id – Momentum mudik Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah, Pemerintah Kabupaten Kediri melalui Dinas Perhubungan membuka layanan balik ke kota rantau secara gratis. Tercatat, sekitar 67 penumpang telah diantarkan menggunakan bus menuju kota tujuan yaitu Surabaya. Sebagaimana disampaikan Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Kediri Joko Suwono melalui Hubungan Masyarakat (Humas) Luhur Darma, bahwa sejak dibuka pendaftaran mulai 22 Maret 2024…

    Read More »
  • Photo of Banjir Surut, 3 Desa di Kabupaten Kediri Kembali Normal

    Banjir Surut, 3 Desa di Kabupaten Kediri Kembali Normal

    satuwarta.id – Banjir luapan yang terjadi di 3 desa Kabupaten Kediri pada Kamis (11/4/2024) sekitar pukul 19.00 WIB, kini berangsur surut dan aktivitas masyarakat telah kembali normal. Sebagaimana peristiwa banjir telah menimpa 3 titik yaitu Dusun Putat, Desa Manyaran, Kecamatan Banyakan. Kemudian Dusun Tiron, Desa Tiron, Kecamatan Banyakan. Serta Desa Bakalan, Kecamatan Grogol, Kabupaten Kediri. Kepala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan…

    Read More »
Back to top button
Close
Close