NEWS

WordPress is a favorite blogging tool of mine and I share tips and tricks for using WordPress here.

Mbak Dewi, Wakil Bupati Terpilih yang Awali Karir dari Organisasi

Mbak Dewi, Wakil Bupati Terpilih yang Awali Karir dari Organisasi

satuwarta.id – Mengawali karir dalam organisasi Nadhatul Ulama (NU), wanita akrab disapa Mbak Dewi itu seoalah tak menyangka dirinya terpilih sebagai Wakil Bupati Kabupaten Kediri. Anak kedua dari 3 bersaudara ini sebelumnya aktif bergerak di IPPNU (Ikatan Pelajar Putri Nadhatul Ulama) Kabupaten Kediri. Dewi mulai masuk organisasi tersebut sejak di bangku kuliah. Bahkan, pada masa kuliah wanita berusia 40 tahun…
Vaksin Sinovac Tahap Kedua Tiba di Gudang Vaksin Kota Kediri

Vaksin Sinovac Tahap Kedua Tiba di Gudang Vaksin Kota Kediri

satuwarta.id – Vaksin Sinovac tahap kedua dosis 1 dan 2 untuk Kota Kediri, malam ini datang dan langsung disimpan di gudang vaksin di Kecamatan Pesantren Kota Kediri. Sebanyak 2.450 vial vaksin sinovac untuk Kota Kediri, tahap kedua ini diperuntukkan bagi pelayan publik, ASN, TNI, Polri, dan Wartawan. Selain itu, juga diperuntukkan bagi karyawan BUMN atau BUMD, Guru dan Dosen, Tokoh…
Angin Kencang Tumbangkan Puluhan Pohon di Wilayah Kediri

Angin Kencang Tumbangkan Puluhan Pohon di Wilayah Kediri

satuwarta.id – Minggu sore Kediri dihantam hujan deras disertai angin kencang. Peristiwa ini mengakibatkan banyak pohon tumbang dan menimpa rumah warga. Salah satunya di Desa Maesan. Kecamatan Mojo, Kabupaten Kediri terdapat 7 rumah warga yang rusak parah. Menurut Kasi Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Kediri, Johan Marasponda, saat ini tim BPBD Kabupaten Kediri masih melakukan pendataan terkait kerusakan rumah warga…
Tekan Harga Cabai, Disperdagin Gandeng Dinas Pertanian

Tekan Harga Cabai, Disperdagin Gandeng Dinas Pertanian

satuwarta.id – Menyikapi terkait melonjaknya harga jual cabai di pasaran, Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) Kota Kediri, akan melakukan sidak ke pasar. Bekerjasama dengan Dinas Pertanian Kota Kediri, Disperdagin akan melakukan penekanan harga cabai di pasaran. Anik Sumartini, Kabid pengembangan perdagangan, Disperdagin Kota Kediri mengatakan, terjadinya lonjakan harga cabai tersebut, dikarenakan cuaca yang ekstrim, serta tanaman cabai yang layu sebelum…
Harga Cabai Melambung, Penjualan Cabai Menurun

Harga Cabai Melambung, Penjualan Cabai Menurun

satuwarta.id – Melambungnya harga cabai akhir-akhir ini, dipengaruhi cuaca yang ekstrem. Sehingga, penjualan cabai di Pasar Setono Betek mengalami penurunan penjualan. Seperti yang dituturkan Tri Wahyu Pradana, salah satu pedagang cabai di Pasar Setono Betek Kota Kediri. “Naiknya harga cabai sekarang, mungkin karena cuaca yang ekstrem. Sehingga, harga cabai menjadi melambung tinggi”, Kata Tri Kepada Kantor Berita satuwarta.id, Senin (22/2).…
Awasi Persebaran Covid 19, Tingkat RT Pasang Bendera Covid 19

Awasi Persebaran Covid 19, Tingkat RT Pasang Bendera Covid 19

satuwarta.id – Pemerintah Kota Kediri, bersama dengan kepolisian, dan TNI, melakukan Pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) skala mikro ditingkat RT/RW. PPKM skala mikro ini, dimulai pada 9 hingga 22 Februari ini, dinilai efektif dalam menekan angka persebaran covid 19 di Kota Kediri. Kapolres Kediri Kota AKBP Eko Prasetyo, menghimbau pada semua Kelurahan di Kota Kediri, ditingkat RT, agar memasang bendera…
Inovasi Aplikasi Pemkot Kediri, Dorong Penurunan Persebaran Covid 19

Inovasi Aplikasi Pemkot Kediri, Dorong Penurunan Persebaran Covid 19

satuwarta.id – Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar menyampaikan evaluasi dari Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) yang telah berjalan dua periode dan PPKM berbasis mikro yang berjalan sepekan lebih. Upaya tersebut efektif dalam menekan penyebaran covid-19 di Kota Kediri. Hingga saat ini terpantau ada penurunan kasus dan zona kuning turun menjadi 38 wilayah RT. Selain itu, penambahan konfirmasi baru harian…
Hari Ini 5 Korban Longsor di Nganjuk Ditemukan, 1 Orang Masih Dalam Pencarian

Hari Ini 5 Korban Longsor di Nganjuk Ditemukan, 1 Orang Masih Dalam Pencarian

satuwarta.id – Pencarian korban longsor di Dusun Selopuro Desa/Kecamatan Ngetos, Kabupaten Nganjuk terus dilakukan oleh Tim Basarnas. Dari upaya pencarian, hari ini, Kamis (18/2/2021) tim basarnas menemukan lima korban dalam keadaan meninggal dunia. Menurut keterangan Kepala Seksi Operasi SAR Basarnas Jatim, I Wayan Suyatna, tim menemukan 5 korban yang terkubur material longsor ini selama 1 jam. Tim Basarnas menggunakan alat…
Ketua TP PKK Kota Kediri Imbau Remaja Untuk Tak Menikah Usia Dini

Ketua TP PKK Kota Kediri Imbau Remaja Untuk Tak Menikah Usia Dini

Satuwarta.id – Menikah membutuhkan persiapan matang. Tak hanya sekadar fisik, tapi juga aspek finansial dan kesiapan psikologis dari pasangan. Ketua Tim Penggerak PKK Kota Kediri, Ferry Silviana Abu Bakar menghimbau para remaja khususnya remaja putri Kota Kediri untuk mempersiapkan matang-matang bila akan menikah. “Imbauan saya, bekali dulu diri. Tak perlu buru-buru menikah. Menikah butuh persiapan yang matang dari segala aspek,”…
Dapur Umum Posko Bencana Tanah Longsor Sediakan 3000 Porsi Makan

Dapur Umum Posko Bencana Tanah Longsor Sediakan 3000 Porsi Makan

satuwarta.id – Untuk memenuhi kebutuhan makan semua personil yang dilibatkan dalam tanggap bencana dan pengungsi di Dusun Selopuro Desa Ngetos kabupaten nganjuk, dapur umum posko Tanggap bencana, menyiapkan 3000 porsi makan setiap hari. Priyo Prasojo koordinator dapur umum Tagana Jawa Timur mengatakan, setiap hari petugas menyiapkan 1000 porsi untuk sekali makan pagi, siang dan malam. Sehingga, petugas harus menyiapkan 3000…
Back to top button
Close
Close