Lifestyle
-
Film Hati Suhita Premier di Kota Kediri, Disambut Antusiasme Luar Biasa Penggemar
satuwarta.id – Sebelum tayang serentak di bioskop seluruh Indonesia pada 25 Mei 2023, Kota Kediri menjadi kota pertama tempat film Hati Suhita diputar. Dalam Gala Premiere film tersebut, Kamis (11/05/2023) hadir secara langsung penulis novel Hati Suhita Ning Khilma, produser Chand Parwez, Sutradara Archie Hekagery, penulis skenario Alim Sudio, dan para pemain film Hati Suhita di CGV Cinema. Pemutaran perdana…
Read More » -
Kenalkan Pakaian Khas Kediri Pada Dunia Pelajar dan Pendidikan
satuwarta.id – Pakaian khas menjadi salah satu budaya baru yang dimiliki Kabupaten Kediri. Untuk lebih mengenalkan pakaian khas Kediri ke khalayak yang lebih luas, terutama kalangan pelajar digelar fashion show pakaian khas Kediri. Diharapkan dari kegiatan ini, masyarakat tidak hanya mengenal pakaian khas tapi lebih mencintai budaya Kediri. Digelar di Taman Hijau, kawasan wisata Simpang Lima Gumul total ada 300…
Read More » -
Perluas Jangkauan, Kitchen Center Pertama Dibuka di Kota Kediri
satuwarta.id – Memperluas jangkauan kepada para konsumen di seluruh Indonesia, untuk kali pertama Modena membuka Modena Kitchen Center. Membantu para konsumen untuk mewujudkan dapur impian mereka, Modena Kitchen Center pertama dibuka di Kota Kediri, berkolaborasi dengan King Living Interior, penyedia jasa design interior ternama di Kediri. Mengingat fungsi dapur tak hanya tempat untuk memasak, melainkan juga pusat kehidupan di setiap…
Read More » -
Finalis Putri Indonesia Puji Motif Batik Kabupaten Kediri
satuwarta.id – Finalis Putri Indonesia Dini Nurfitri Widjaya mengakui kecantikan motif batik khas Kabupaten Kediri. Pujian tersebut disampaikannya usai dirinya cat walk pada Kediri Fashion Festival di Convention Hall SLG, Jumat (9/12/2022) malam. Meski dirinya mengaku baru mengetahui corak asli Bumi Panjalu ini, namun menurutnya gringsing dan lidah api memiliki kecantikan yang diimbangi dengan kesan yang elegan. “Ternyata (corak) ini…
Read More » -
Bootcamp Wastra Mataraman Dibuka, Diharap Munculkan Desainer Baru
satuwarta.id – Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Kediri Ferry Silviana Abdullah Abu Bakar bersama Kepala Kantor Perwakilan wilayah Bank Indonesia (KPwBI) Kediri Moch. Choirur Rofiq membuka Bootcamp Wastra Mataraman, Selasa (2/8). Bertempat di Aula SMKN 3 Kediri, kegiatan ini dalam rangka road show Dhoho Street Fashion (DSF). Bootcamp ini diikuti oleh 40 peserta. Wanita yang akrab disapa Bunda…
Read More » -
Sampai ke Turki, Banyak Orang Kagumi Keunikan Pakaian Khas Kediri
satuwarta.id – Indonesia yang terdiri dari 16.000 pulau dan memiliki ribuan suku bangsa menjadikan negara ini sangat kaya akan budaya. Salah satu cara terbaik melihat keberagaman budaya tiap suku bangsa di tanah air adalah lewat pakaian khas. Seperti yang dilakukan Gelar Gian Crismeril, seniman tari asal Kediri, yang jadi bagian dari delegasi Indonesia yang tampil dalam Festival Pasar Senggol Turki…
Read More » -
Berkat Seni Tari, Pakaian Khas Kediri Mulai Dikenal Dunia Internasional
satuwarta.id – Pakaian khas Kabupaten Kediri yang baru dilaunching bertepatan hari jadi bulan Maret lalu, kini semakin dikenal masyarakat luas dari penjuru dunia. Dikenalnya pakaian kebanggaan warga Bumi Panjalu sampai ke manca negara tak lepas dari peran Gelar Gian Crismeril, seniman tari delegasi Indonesia yang tampil dalam Festival Pasar Senggol Turki 2022. Meril, begitu sapaan akrabnya bangga bisa mengenakan pakaian…
Read More » -
Tata Wisata Kuliner, Turut Siapkan Konsep Wisata Edukasi Keluarga
satuwarta.id – Sektor wisata menjadi salah satu penyokong pemulihan ekonomi nasional. Setelah hampir 2 tahun terakhir sektor wisata terpuruk karena pandemi, pelan-pelan sektor wisata kembali tumbuh berkembang. Bendungan Gerak Waru Turi, Kabupaten Kediri, yang dikenal dengan kuliner ikan air tawarnya tak ketinggalan turut mempercantik diri. Sebelum pandemi, menurut Perum Jasa Tirta 1 sebagai pengelola Bendung Gerak Waru Turi sebenarnya sudah…
Read More » -
Sempat Absen 2 Tahun, Kediri Mods MayDay Kembali Digelar
satuwarta.id – Setelah sempat vakum dua tahun akibat pandemi, Kediri Mods MayDay kembali digelar. Merupakan bentuk perayaan para pecinta motor skuter serta kaum buruh, Kediri Mods MayDay 2022 diawali dengan riding bersama 200 skuter dari sejumlah komunitas skuter dari wilayah sekitar eks Karisidenan Kediri. Kediri Mods MayDay pertama kali digelar pada tahun 2018. Sempat jadi event tahunan pada 2019, pada…
Read More » -
Menu Ikan Air Tawar Jadi Andalan, Wader-Rengkik Favorit Pengunjung
satuwarta.id – Kediri kaya tempat wisata dengan kuliner menarik. Tidak hanya pecel tumpang yang legendaris, letaknya yang berada di pinggir sungai Brantas membuat Kediri juga dikenal dengan kuliner olahan ikan sungai. Banyak wisatawan luar kota yang mampir Kediri, selalu menyempatkan untuk menikmati olahan ikan air tawar. ” Banyak kuliner disini tapi yang jadi ciri khas, dan jadi favorit pengunjung adalah…
Read More »