KESEHATAN

  • Photo of Kota Kediri Terima Penghargaan Kota Bebas Frambusia

    Kota Kediri Terima Penghargaan Kota Bebas Frambusia

    satuwarta.id – Kota Kediri kembali meraih penghargaan di tingkat nasional. Kali ini penghargaan dari bidang kesehatan. Kota Kediri dinyatakan sukses eradiksi penyakit frambusia. Dimana Kota Kediri telah bebas dari penyakit frambusia sejak tahun 2008. Sebelumnya Kota Kediri juga telah meraih sertifikat bebas malaria sejak tahun 2014. Penghargaan diserahkan langsung oleh Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan Dr.…

    Read More »
  • Photo of Vaksinasi Covid-19 Peringkat Pertama Jatim, Modal Recovery Ekonomi

    Vaksinasi Covid-19 Peringkat Pertama Jatim, Modal Recovery Ekonomi

    satuwarta.id – Capaian vaksinasi Covid-19 di Kota Kediri menduduki peringkat pertama di Jawa Timur. Menurut data yang dihimpun Dinkes Kota Kediri tanggal 26 Mei 2022, diketahui capaian vaksinasi Covid-19 Kota Kediri untuk dosis I: 141,13%; dosis II: 129,22%; dosis III: 29,69%. Adapun rinciannya, sebagai berikut: vaksinasi anak: dosis I 112,05%; dosis II 99,43%. Vaksinasi remaja: dosis I 196,67%; dosis II…

    Read More »
  • Photo of Sambut HUT IBI, Berikan Pelayanan KB Gratis Untuk Puluhan Akseptor

    Sambut HUT IBI, Berikan Pelayanan KB Gratis Untuk Puluhan Akseptor

    satuwarta.id – Jelang peringatan HUT IBI ke-71 sekaligus hari Bidan Nasional tanggal 24 Juni mendatang, Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (P3AP2KB) Kota Kediri memberikan pelayanan gratis pemasangan KB. Pelayanan ini dilangsungkan di rumah sakit DKT dengan menyasar 50 akseptor (40 Implan dan 10 IUD) di Kota Kediri. “Ke 50 akseptor tersebut berasal dari 3 wilayah…

    Read More »
  • Photo of Calon Jama’ah Haji Dibekali Pembinaan Kesehatan

    Calon Jama’ah Haji Dibekali Pembinaan Kesehatan

    satuwarta.id – Pemerintah Arab Saudi akhirnya membuka kembali pintu kedatangan Jemaah Haji asing dari seluruh dunia untuk ibadah Haji 2022 Setelah ditutup selama 2 tahun karena pandemi Covid-19, gerbang Ibadah Haji kembali dibuka. Untuk mempersiapkan Jama’ah Haji, mengingat ibadah haji tahun ini masih dalam situasi pandemi Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Kediri turut melakukan pembekalan kesehatan. Kepala Dinas Kesehatan Kota Kediri, Fauzan…

    Read More »
  • Photo of Waspada Hepatitis Akut, Sekolah-sekolah Diminta Jaga PHBS

    Waspada Hepatitis Akut, Sekolah-sekolah Diminta Jaga PHBS

    satuwarta.id – Sekolah-sekolah di kota Kediri dihimbau untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap Kemunculan penyakit hepatitis akut yang sudah ditetapkan sebagai kejadian luar biasa (KLB) oleh WHO. Pihak sekolah diminta untuk memperhatikan dan meningkatkan perilaku hidup bersih di lingkungan sekolah. “Harapannya sekolah bisa mengawasi anak didiknya untuk PHBS, perilaku hidup bersih yang sehat. Kemudian yang kedua, tidak jajan di sembarang tempat. PKL…

    Read More »
  • Photo of Vaksinasi Kota Kediri Tertinggi Jatim, Warga di Luar Kota Diijinkan Mudik

    Vaksinasi Kota Kediri Tertinggi Jatim, Warga di Luar Kota Diijinkan Mudik

    satuwarta.id – Jelang mudik Idul Fitri, capaian vaksinasi Covid-19 di Kota Kediri berhasil menjadi yang tertinggi di Jawa Timur. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Kediri dr Fauzan Adima menyebut berdasarkan hasil capaian vaksinasi dosis II, Kota Kediri menjadi yang tertinggi se-Jawa Timur. “Secara umum capaian vaksinasi dosis I: 140,65%; dosis II: 128,16%; dan dosis III: 22,72% per tanggal 14 April,”…

    Read More »
  • Photo of Dekatkan Pelayanan Vaksinasi ke Warga, Buka Gerai Vaksin di Mall

    Dekatkan Pelayanan Vaksinasi ke Warga, Buka Gerai Vaksin di Mall

    satuwarta.id – Masyarakat kota Kediri yang ingin mendapatkan vaksinasi booster bisa mendatangi Puskesmas, Rumah Sakit dan gerai vaksinasi yang disediakan oleh Dinas Kesehatan ataupun Polri. Terbaru, Dinas Kesehatan kota Kediri membuka gerai vaksinasi di salah satu mall kota Kediri. Gerai vakinasi di Kediri Mall dibuka Selasa, Kamis, Sabtu selama bulan Ramadan. Gerai vaksinasi ini menyediakan dosis 1, dosis 2 serta…

    Read More »
  • Photo of Sidak Masih Temukan Takjil Mengandung Zat Berbahaya Boraks

    Sidak Masih Temukan Takjil Mengandung Zat Berbahaya Boraks

    satuwarta.id – Sidak takjil yang digelar Rabu sore, (06/04/2022) oleh Pemkot Kediri bersama Loka POM masih menemukan kandungan bahan berbahaya di takjil yang dijual pedagang. Joni Edrus Setiawan, Kepala LOKA POM Kediri mengatakan bahwa temuan tersebut ditemukan pada jajanan ongol-ongol yang dijual salah satu pedagang di tepi jalan Hayam Wuruk, Kota Kediri. “Dari 20 sampel yang kita ambil dan dilakukan…

    Read More »
  • Photo of Jadi Syarat Mudik, Minat Warga Kota Kediri Untuk Vaksin Booster Meningkat 4 Kali Lipat

    Jadi Syarat Mudik, Minat Warga Kota Kediri Untuk Vaksin Booster Meningkat 4 Kali Lipat

    satuwarta.id – Sejak menjadi salah satu syarat mudik Lebaran, laju vakinasi booster atau penguat di Kota Kediri mengalami peningkatan. Kepala Dinas Kesehatan Kota Kediri Fauzan Adima mengungkapkan sebelum ditetapkan menjadi syarat mudik setiap hari hanya ada 200 orang yang berminat untuk mendapatkan vaksinasi booster. Namun setelah menjadi syarat mudik meningkat menjadi sekitar 800 orang atau meningkat empat kali lipat per…

    Read More »
  • Photo of Tingkatkan Kualitas SDM Pelayanan Kesehatan Jiwa

    Tingkatkan Kualitas SDM Pelayanan Kesehatan Jiwa

    satuwarta.id – Puskesmas sebagai ujung tombak pelayanan kesehatan, memiliki peran penting dalam memberikan pelayanan kesehatan yang komprehensis mencakup pelayanan promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif. Dalam upaya meningkatkan kualitas sumber daya manusia pada pelayanan program Penyakit Tidak Menular (PTM) dan Kesehatan Jiwa (Keswa) di Kota Kediri, Pemerintah Kota Kediri melalui Dinas Kesehatan menyelenggarakan Bimtek Aplikasi Sistem Informasi Kesehatan Jiwa. Bimtek yang…

    Read More »
Back to top button
Close
Close