BERITA PILIHAN

  • Photo of Hari Bumi – Hari Air, Pecinta Lingkungan Hijaukan Bantaran Sungai Brantas

    Hari Bumi – Hari Air, Pecinta Lingkungan Hijaukan Bantaran Sungai Brantas

    satuwarta.id – Ratusan anggota relawan – komunitas pecinta lingkungan, TNI-POLRI serta jajaran pemerintahan Kota Kediri bergotong royong untuk memperkuat kelestarian alam di Daerah Aliran Sungai (DAS) Brantas, Kota Kediri, Sabtu (27/4/2024). Diikuti sekitar 1.170 orang, dilakukan mulai daripenanaman pohon, menebar benih ikan, serta membersihkan bantaran Sungai Brantas. Kepala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Kediri Indun Munawaroh mengungkapkan,…

    Read More »
  • Photo of Berkat DITO, Produktivitas Padi di Kabupaten Kediri Terus Naik

    Berkat DITO, Produktivitas Padi di Kabupaten Kediri Terus Naik

    satuwarta.id – Program pertanian organik yang digagas Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana sejak awal kepemimpinannya terbukti mampu meningkatkan produktivitas padi di Bumi Panjalu. “Program DITO (Desa Inovasi Tani Organik) terbukti dapat menaikkan produktivitas. Kelebihan penggunaan pupuk organik ini bulir padi lebih berisi,” kata Mas Dhito, sapaan akrab bupati muda itu, Rabu (24/4/2024). Sebagaimana data Dinas Pertanian dan Perkebunan (Dispertabun) Kabupaten…

    Read More »
  • Photo of Pemkab Kediri Pastikan Pembangunan Jembatan Jongbiru Rampung Pertengahan 2024

    Pemkab Kediri Pastikan Pembangunan Jembatan Jongbiru Rampung Pertengahan 2024

    satuwarta.id – Pembangunan Jembatan Jongbiru untuk menunjang akses menuju Bandara Internasional Dhoho Kediri terus dikebut. Pemerintah Kabupaten Kediri memastikan pengerjaan jembatan selesai pada pertengahan tahun 2024. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Kediri Irwan Chandra Wahyu Purnama menyampaikan, progres pembangunan Jembatan Jongbiru saat ini mencapai kurang lebih 75 persen. Pembangunan kembali Jembatan Jongbiru yang putus sejak 2017…

    Read More »
  • Photo of Semarak Pasar Budaya Harinjing Pancawanua, Gali Potensi Budaya Desa

    Semarak Pasar Budaya Harinjing Pancawanua, Gali Potensi Budaya Desa

    satuwarta.id – Semarak Pasar Budaya Harinjing Pancawanua mewarnai peringatan HUT Kabupaten Kediri ke 1220. Kegiatan yang dipusatkan di Punden Dharma Kamulan Bogorpradah, Desa Siman, Kecamatan Kepung, Kabupaten Kediri itu berlangsung selama dua hari yakni Minggu hingga Senin, (21-22/04/2024). Wakil Bupati Kediri Dewi Mariya Ulfa melalui Pasar Budaya Harinjing Pancawanua tidak hanya melestarikan budaya Kediri tapi juga sebagai langkah pengembangan budaya…

    Read More »
  • Photo of Lebaran ke-2, Mas Dhito Dampingi Menseskab Tinjau Bandara

    Lebaran ke-2, Mas Dhito Dampingi Menseskab Tinjau Bandara

    satuwarta.id – Pada Lebaran ke-2, Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana mendampingi Menteri Sekretaris Kabinet (Menseskab) RI Pramono Anung berkunjung ke Bandara Internasional Dhoho. Dalam kunjungan tersebut, Menseskab bersama Mas Dhito (sapaan akrab Bupati Hanindhito) meninjau berbagai sudut bandara yang efektif beroperasi pada 5 April lalu. Dari garbatala gate 2 bandara, mas dhito menunjukkan letak stadion yang nampak terlihat bangunanya jika…

    Read More »
  • Photo of Mas Dhito Bersama Keluarga Besar Rayakan Lebaran Idul Fitri di Kediri

    Mas Dhito Bersama Keluarga Besar Rayakan Lebaran Idul Fitri di Kediri

    satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana bersama Menteri Sekretaris Kabinet (Menseskab) Pramono Anung dan keluarga besar merayakan lebaran Idul Fitri 1445 Hijriah secara bersama di Kediri. Keluarga ini menunaikan salat Ied di Masjid Baitul Ma’mur Al-Haadi yang ada di komplek Budaya Cipta II, Desa Sukorejo, Kecamatan Ngasem tak jauh dari kediaman Mas Dhito. “Semoga lebaran Idul Fitri ini bisa…

    Read More »
  • Photo of Bersama Menseskab dan Keluarga, Mas Dhito Berkunjung ke Ndalem Pojok

    Bersama Menseskab dan Keluarga, Mas Dhito Berkunjung ke Ndalem Pojok

    satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana bersama Menteri Sekretaris Kabinet (Menseskab) Pramono Anung dan keluarga mengunjungi Situs Ndalem Pojok di Kecamatan Wates, Senin (8/4/2024) sore. Kedatangan Mas Dhito, sapaan akrab bupati muda ini untuk bersilaturahmi dengan keluarga sang Proklamator, Ir Soekarno yang ada di Situs Ndalem Pojok sekaligus untuk menunaikan janjinya. “Dulu saya pernah berjanji, kalau saya terpilih menjadi…

    Read More »
  • Photo of First Landing Bandara Internasional Dhoho, Mas Dhito Dorong Maskapai Buka Rute

    First Landing Bandara Internasional Dhoho, Mas Dhito Dorong Maskapai Buka Rute

    satuwarta.id – Bandara Internasional Dhoho resmi beroperasi pada Jumat (5/4/2024) yang diawali dengan penerbangan maskapai Citilink. Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana berharap beroperasinya bandara diikuti maskapai lain. Mas Dhito, sapaan akrabnya, mengatakan pihaknya mendorong agar maskapai lain bisa segera beroperasi di bandara yang diproyeksikan melayani penerbangan haji dan umroh tersebut. “Maskapai-maskapai lainnya jangan sampai menyesal kalau nanti tidak buka rute…

    Read More »
  • Photo of First Landing Bandara Internasional Dhoho Berjalan Mulus, Mas Dhito Harapkan Hal Berikut

    First Landing Bandara Internasional Dhoho Berjalan Mulus, Mas Dhito Harapkan Hal Berikut

    satuwarta.id – Bandara Internasional Dhoho resmi beroperasi pada Jumat (5/4/2024) yang diawali dengan penerbangan maskapai Citilink. Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana berharap beroperasinya bandara diikuti maskapai lain. Mas Dhito, sapaan akrabnya, mengatakan pihaknya mendorong agar maskapai lain bisa segera beroperasi di bandara yang diproyeksikan melayani penerbangan haji dan umroh tersebut. “Maskapai-maskapai lainnya jangan sampai menyesal kalau nanti tidak buka rute…

    Read More »
  • Photo of Bandara Dhoho Mulai Beroperasi Besok, Sejarah Baru Konektivitas-Ekonomi Kediri dan Sekitarnya

    Bandara Dhoho Mulai Beroperasi Besok, Sejarah Baru Konektivitas-Ekonomi Kediri dan Sekitarnya

    satuwarta.id – Maskapai Citilink akan menjadi maskapai pertama yang melakukan penerbangan dengan rute Bandara Dhoho Kediri. Penerbangan perdana dengan rute Jakarta-Kediri-Jakarta menggunakan pesawat tipe A320 CEO berkapasitas 180 penumpang tersebut akan berlangsung pada Jumat (05/05/2024). Penerbangan perdana tersebut akan menjadi tonggak bersejarah dalam pengembangan konektivitas udara dan pertumbuhan ekonomi di wilayah Jawa Timur bagian selatan, terutama di Kabupaten Kediri dan…

    Read More »
Back to top button
Close
Close