UNP Kediri

  • Photo of UNP Kediri Hadirkan Akademisi Malaysia, Bahas Aksara dan Identitas Bangsa Asia Tenggara

    UNP Kediri Hadirkan Akademisi Malaysia, Bahas Aksara dan Identitas Bangsa Asia Tenggara

    Kediri- Aksara kembali menjadi sorotan dalam diskusi identitas bangsa di UNP Kediri. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) menggelar Kuliah Tamu Internasional,menghadirkan akademisi Malaysia, EN. Izharulhak Saiful Hafni, M.Hum., yang menegaskan pentingnya aksara dalam menelusuri jejak peradaban Asia Tenggara. Kegiatan yang berlangsung di Ruang A5 Kampus 1 UNP Kediri tersebut diikuti ratusan mahasiswa dan menjadi bagian dari strategi kampus membangun…

    Read More »
  • Photo of Galeri Investasi UNP Kediri Tembus Kompetisi Nasional BEI

    Galeri Investasi UNP Kediri Tembus Kompetisi Nasional BEI

    satuwarta.id – Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Nusantara PGRI (UNP) Kediri kembali membuktikan kiprahnya dalam mencetak generasi muda cerdas finansial. Melalui Galeri Investasi, fakultas ini aktif mengembangkan literasi dan minat mahasiswa terhadap dunia pasar modal. Tak hanya berprestasi di tingkat regional, Galeri Investasi UNP Kediri juga sukses menembus kompetisi nasional yang digelar oleh Bursa Efek Indonesia (BEI). Dekan FEB…

    Read More »
  • Photo of Mahasiswa UNP Kediri Bikin Gebrakan! Desa Manggis Disulap Jadi Desa Cerdas dengan Konsep 8 Pojok

    Mahasiswa UNP Kediri Bikin Gebrakan! Desa Manggis Disulap Jadi Desa Cerdas dengan Konsep 8 Pojok

    satuwarta.id – Gebrakan mahasiswa Universitas Nusantara PGRI (UNP) Kediri yang menghadirkan konsep fenomenal bertajuk “8 Pojok” melalui Program Peningkatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) di Desa Manggis, Kecamatan Puncu, Kabupaten Kediri. Tak main-main, program ini menyulap desa menjadi laboratorium hidup yang menggabungkan literasi, teknologi, ekonomi kreatif, hingga pelestarian budaya. Dari sempoa untuk anak-anak, pengolahan sampah 3R, budidaya lele dan kangkung,…

    Read More »
  • Photo of Tim Hoky Hunter UNP Kediri Raih Prestasi Internasional

    Tim Hoky Hunter UNP Kediri Raih Prestasi Internasional

    satuwarta.id – Prestasi internasional diraih mahasiswa Universitas Nusantara PGRI (UNP) Kediri. Tim Hoky Hunter dari Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer berhasil menduduki peringkat tiga pada TeknoCom International IoT Competition di Universitas Teknokrat Indonesia, Jakarta, 8 September 2025, kompetisi yang diikuti mahasiswa dari berbagai negara Asia. Tiga mahasiswa semester tujuh, yakni Ilham Khevi Ramadhan, M Rizal Umami, dan Muhammad Choirul Anwar,…

    Read More »
  • Photo of Untuk Kali Ke Empat UNP Kediri Gelar Festival Kali Brantas Diikuti 260 Penari

    Untuk Kali Ke Empat UNP Kediri Gelar Festival Kali Brantas Diikuti 260 Penari

    satuwarta.id – Universitas Nusantara PGRI Kota Kediri menggelar Festival Kali Brantas di halaman depan Kampus UNP Kediri jalan Ahmad Dahlan Kelurahan Kec Mojoroto Kota Kediri, Sabtu malam (12/7/2025). Festival Kali Brantas Tahun 2025 ini sudah tahun ke-4, sekaligus menyambut HUT Kota Kediri ke-1146.” pada pelaksanaannya seperti itu kegiatan Festival Kali Brantas ini merupakan kegiatan yang isinya adalah pentas-pentas dari sanggar…

    Read More »
  • Photo of UNP Kediri Mantapkan Langkah Menuju Perguruan Tinggi Reputasi ASEAN di Usia ke 48

    UNP Kediri Mantapkan Langkah Menuju Perguruan Tinggi Reputasi ASEAN di Usia ke 48

    satuwarta.id – Universitas Nusantara PGRI (UNP) Kediri terus menunjukkan komitmennya untuk berkembang menjadi perguruan tinggi unggul di tingkat regional. Dalam rangkaian peringatan Dies Natalis ke-48, Rektor UNP Kediri Zainal Afandi menuturkan momen tersebut diharapkan bisa menjadi titik tolak untuk pencapaian visi baru kampus. “Saya tentu berharap ini menjadi momen bagi kita semua, civitas akademika, untuk bisa mencapai visi Universitas Nusantara…

    Read More »
  • Photo of Kemeriahan Jalan Sehat, Tutup Rangkaian Peringatan Dies Natalis UNP Kediri ke 48

    Kemeriahan Jalan Sehat, Tutup Rangkaian Peringatan Dies Natalis UNP Kediri ke 48

    satuwarta.id – Universitas Nusantara PGRI (UNP) Kediri menyelenggarakan kegiatan jalan sehat pada Kamis pagi (15/5/2025) sebagai penutup rangkaian peringatan Dies Natalis ke 48. Rektor UNP Kediri Zainal Afandi menyampaikan, kegiatan jalan sehat ini merupakan rangkaian dari sejumlah kegiatan dies natalis UNP Kediri ke 48. Adapun rangkaian kegiatan dies natalis UNP Kediri ke 48 diantaranya adalah orasi ilmiah pada bulan Februari,…

    Read More »
  • Photo of Siap Digelar di Tirtayasa Park, Superman Is Dead dan Rebellion Rose Kembali Ramaikan Festik 2025

    Siap Digelar di Tirtayasa Park, Superman Is Dead dan Rebellion Rose Kembali Ramaikan Festik 2025

    satuwarta.id – Superman Is Dead dan Rebellion Rose siap kembali meramaikan perhelatan Festival Teknik 2025 (Festik 2025). Festival Teknik (Festik) 2025, menurut rencana akan digelar pada Sabtu, 24 Mei 2025, di Tirtayasa Park, Kota Kediri. Penanggung jawab acara Festik 2025 Eras Satria Pamungkas menuturkan Festik 2025 akan lebih meriah, karena line up band yang tampil lebih banyak. Selain Superman Is…

    Read More »
  • Photo of Simposium Internasional UNP Kediri, Koneksikan Pelestarian Budaya Lintas Negara Indonesia – Malaysia

    Simposium Internasional UNP Kediri, Koneksikan Pelestarian Budaya Lintas Negara Indonesia – Malaysia

    satuwarta.id – Menjembatani budaya dari dua negara yakni Indonesia – Malaysia, Universitas Nusantara PGRI (UNP PGRI) Kediri menjadi tuan rumah The 2nd International Symposium Internasional On Cross Cultural Heritage Indonesia-Malaysia Senin (5/5/2025). Mengusung tema Historical Perspectives on the Relationship Between Javanese Civilization and the Malay Peninsula, simposium internasional inimenghadirkan dua orang keynote speaker serta sembilan invited speaker yang terdiri dari…

    Read More »
  • Photo of Memantik Inovasi Dunia Pendidikan, Mahasiswa UNP Kediri Gelar Seminar Pendidikan

    Memantik Inovasi Dunia Pendidikan, Mahasiswa UNP Kediri Gelar Seminar Pendidikan

    satuwarta.id – Memantik motivasi para mahasiswa untuk memunculkan inovasi baru di dunia pendidikan, BEM Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Nusantara PGRI Kediri (UNP Kediri) menggelar seminar pendidikan dengan narasumber tokoh nasional Rocky Gerung dan Dikki Akhmar. Seminar bertajuk Merdeka Belajar & Merdeka Berpikir : Menemukan Relevansi dan Makna Ditengah Perubahan tersebut berlangsung pada Sabtu, (08/03/2025) di Kampus 2…

    Read More »
Back to top button
Close
Close