Stadion Canda Bhirawa

  • Photo of Jika Lolos Putaran Nasional, Persedikab Bakal Ajukan Dua Stadion

    Jika Lolos Putaran Nasional, Persedikab Bakal Ajukan Dua Stadion

    satuwarta.id – Dalam mengarungi putaran nasional Liga 3 2023/2024, Persedikab Kabupaten Kediri bakal mengajukan dua nama stadion yaitu Stadion Gelora Daha Jayati (GDJ) dan Stadion Brawijaya Kediri. Manajer Persedikab Dentama Ardiratna, rencana tersebut merupakan bentuk optimisme klub berjuluk Bledug Kelud tersebut dalam mencapai target naik kasta ke Liga 2. Persedikab sendiri kembali ditunjuk sebagai tuan rumah grup oleh Persatuan Sepak…

    Read More »
  • Photo of Persedikab Pastikan Diri Lolos 28 Besar, Mas Dhito: Tetap Fokus, Jangan Sampai Lengah

    Persedikab Pastikan Diri Lolos 28 Besar, Mas Dhito: Tetap Fokus, Jangan Sampai Lengah

    satuwarta.id – Persedikab Kabupaten Kediri memastikan diri lolos ke babak 28 besar setelah meraih tiga poin dalam empat laga fase grup Liga 3 Regional Jawa Timur (Jatim) 2023/2024. Kepastian itu pasca mengandaskan tim AC Majapahit dengan skor dua gol tanpa balas dalam lanjutan putaran kedua di Stadion Canda Bhirawa Kabupaten Kediri. Ketua Umum Persedikab Hanindhito Himawan Pramana mengatakan, keberhasilan tim…

    Read More »
Back to top button
Close
Close