Polres Kediri Kota
-
Operasi Pekat, SatReskrim Polres Kediri Kota Amankan 8 Kg Serbuk Mercon dari Penjual Online
satuwarta.id – Unit SatReskrim Polres Kediri Kota berhasil mengamankan serbuk mercon seberat 8 kg dari seorang penjual berinisial AFM yang menjual bahan peledak tersebut secara online melalui Facebook. AFM menawarkan serbuk mercon dengan harga Rp 250.000 per kilogram, yang rencananya akan digunakan sebagai bahan petasan. Hal ini diungkapkan oleh Kasatreskrim Polres Kediri Kota, Iptu M Fathur Rozikin, pada Senin, 10…
Read More » -
Mulai Dari Judol Sampai Narkoba, Diungkap Polres Kediri Kota Dalam Operasi Pekat Semeru 2025
satuwarta.id – Polres Kediri Kota berhasil mengamankan sejumlah tersangka selama Operasi Pekat Semeru 2025. Operasi yang berlangsung selama 12 hari, mulai dari 26 Februari hingga 9 Maret 2025, bertujuan untuk memberantas penyakit masyarakat (pekat) seperti penyalahgunaan narkoba, tindakan asusila, perjudian, dan minuman keras. Kapolres Kediri Kota, AKBP Bramastyo Priaji, menyatakan bahwa operasi ini dilakukan untuk menjaga ketertiban umum dan mencegah…
Read More » -
Polres Kediri Kota Bakti Religi, Bersih-Bersih Dua Masjid di Kota Kediri
satuwarta.id – Menyambut bulan suci Ramadan 1446 H/2025 M, Polres Kediri Kota menggelar bakti religi dengan membersihkan tempat ibadah di dua lokasi. Adapun agenda ini digelar di Masjid Al-Lathief di Jalan Botolengket, Kelurahan Bujel, dan Masjid Al Falah di Kelurahan Dermo, Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri, Jumat (28/2/2025). “Giat ini bertujuan menjaga kebersihan masjid sekaligus mempererat sinergi antara Polri dan masyarakat…
Read More » -
Polres Kediri Kota Bagikan Paket Sembako untuk Mahasiswa dan Warga
satuwarta.id – Polres Kediri Kota menggelar kegiatan Bakti Sosial atau Baksos Polri Presisi dengan membagikan ratusan paket sembako untuk masyarakat dan Mahasiswa di wilayah hukum Polres Kediri Kota Bantuan paket sembako baksos Polri Presisi secara simbolis diberikan oleh Kapolres Kediri Kota, AKBP Bramastyo Priaji bersama Dandim 0809 Kediri Letkol Inf. Ragil Jaka Utama didampingi Wakapolres Kediri Kota Kasat Intelkam kepada perwakilan mahasiswa dan…
Read More » -
Ops Keselamatan Semeru 2025 Polres Kediri Kota, Berikut Target Prioritasnya
satuwarta.id – Polres Kediri Kota menggelar Operasi Keselamatan Semeru 2025 yang berlangsung selama 14 hari, mulai tanggal 10 hingga 23 Februari 2025. Operasi tersebut merupakan bagian dari upaya nasional untuk meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat terhadap peraturan lalu lintas, guna menekan angka kecelakaan dan pelanggaran, terutama menjelang bulan Suci ramadhan 1446 H. “Operasi Keselamatan Semeru 2025 ini, bertujuan untuk meningkatkan…
Read More » -
Kapolda Jawa Timur Resmikan GOR Bulutangkis Tathya Dharaka Polres Kediri Kota
satuwarta.id – Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Imam Sugianto meresmikan GOR Bulutangkis Tathya Dharaka Polres Kediri Kota, Selasa (4/2/2025). GOR yang terletak di Asrama Polri Jalan PK Bangsa ini, dulunya merupakan rumah dinas Wakapolwil. Irjen Pol Imam Sugianto menilai bahwa pembangunan GOR yang diinisiasi oleh Kapolres Kediri Kota ini dapat terwujud berkat kolaborasi dan kerjasama yang baik tentunya dari unsur…
Read More » -
Truk Hantam Mobil dan Sepeda Motor di Tarokan Kediri – Tewaskan Pengendara Sepeda Motor, Berikut Kronologinya
satuwarta.id – kecelakaan lalu lintas tragis terjadi di Jalan Raya Kediri-Nganjuk, tepatnya di Dusun Kepuhrejo, Desa Kaliboto, Kecamatan Tarokan, Kabupaten Kediri, Selasa pagi sekitar pukul 05.30 WIB. Kecelakaan ini melibatkan tiga kendaraan, yakni truk Mitsubishi, mobil double cabin Isuzu D-Max, dan sepeda motor Honda Beat, mengakibatkan satu orang meninggal dunia. Menurut keterangan Kasatlantas Polres Kediri Kota, AKP Afandy Dwi Takdir,…
Read More » -
244 Kasus Kriminal Terjadi di Kota Kediri Sepanjang 2024, Kasus Narkoba dan Pelanggaran Lalin Naik
satuwarta.id – Polres Kediri Kota mencatat sebanyak ratusan kasus kriminalitas dan narkoba yang ditangani selama tahun 2024. Tak hanya perkara, jumlah pelanggaran lalu lintas mengalami peningkatan mencapai 98 persen. Kapolres Kediri Kota AKBP Bramastyo Priaji menyampaikan, tahun 2024 merupakan tahun yang spesial karena ada dua agenda besar pesta demokrasi yakni Pilpres dan Pileg serta Pilkada. Hal Ini merupakan pengalaman yang…
Read More » -
Demi Penuhi Lifestyle, Eks Karyawan Minimarket Rampok Tiga Minimarket di Kota Kediri dan Nganjuk
satuwarta.id – Jajaran Satreskrim Polres Kediri Kota membekuk dalang perampokan minimarket di wilayah Tempurejo, Kota Kediri akhir bulan November lalu. Pelaku diketahui bernama AAF, warga Prambon, Nganjuk. Aksi pelaku dilakukan pada Kamis, (28/11/2024) sekitar pukul 3 dini hari. Saat itu Agil yang memakai masker dan kacamata berwarna hitam langsung masuk ke dalam minimarket serta mengacungkan senjata tajam ke arah salah…
Read More » -
Pria Bentak Polisi di Kota Kediri Ternyata Alami Gangguan Mental, Keluarga Minta Maaf
satuwarta.id – Sebuah video viral memperlihatkan seorang pria membentak petugas kepolisian di Kota Kediri. Pria dalam video itu kemudian diidentifikasi sebagai RZ, warga Kelurahan Ngronggo, Kota Kediri. Insiden ini terjadi saat petugas kepolisian yang diketahui adalah Kabag Ops Polres Kediri Kota Kompol Muklason, sedang bertugas mengamankan sebuah acara seminar di salah satu gedung pertemuan. Menurut keterangan pihak kepolisian, RZ saat…
Read More »