Piala Soeratin Kota Kediri
-
Juara, Football Class U15 Wakili Kota Kediri ke Piala Soeratin Tingkat Provinsi
satuwarta.id – Football Class U15 kembali menjadi wakil Kota Kediri di ajang Piala Soeratin U15 tingkat Provinsi Jawa Timur. Hal itu terjadi usai Football Class U15 berhasil menang 1-0 dari lawannya Persik Academy U15 di final Piala Soeratin U15 Kota Kediri. Piala juara diserahkan langsung oleh Wakil Wali Kota Kediri Qowimuddin Thoha. Dalam kesempatan itu, pria yang akrab disapa Gus…
Read More » -
Sabet Juara Piala Soeratin U-13, Putra Utama Wali Barokah Wakili Kota Kediri ke Tingkat Provinsi
satuwarta.id – Kejuaraan sepak bola Piala Soeratin U-13 Kota Kediri resmi berakhir. Pada babak final mempertemukan dua tim kuat, Persik Academy dan Putra Utama Wali Barokah, di lapangan Kelurahan Manisrenggo, Kota Kediri, Senin sore (02/06/2025). Dengan menyuguhkan laga yang berlangsung sengit dan penuh tensi, kedua tim saling adu strategi dan kekuatan demi merebut gelar juara pada kompetisi usia dini paling…
Read More »