Perangkat desa
-
Inspektorat “Diserbu” Warga Mengadu
satuwarta.id – Keseriusan Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramono atau yang akrab dengan sapaan Mas Dhito mengusut tuntas indikasi pelanggaran proses pengisian perangkat desa mamantik keberanian masyarakat untuk mengadu. Hal itu terlihat dari banyaknya aduan yang masuk ke Inspektorat Daerah Kabupaten Kediri. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Inspektorat Wirawan menyampaikan, setelah aduan pertama yang disertai dengan bukti ditindaklanjuti serius, aduan yang masuk…
Read More » -
Dewan Dukung Ketegasan Mas Dhito Sikapi Polemik Rekrutmen Perangkat Desa
satuwarta.id – Ketegasan Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana atau Mas Dhito dalam menyikapi adanya indikasi pelanggaran tahapan pengisian perangkat desa mendapat dukungan dari kalangan dewan. Ketua DPRD Kabupaten Kediri Dodi Purwanto menyampaikan dukungannya terhadap kebijakan Mas Dhito menghentikan sementara tahapan pelaksanaan pengangkatan perangkat desa yang dilakukan pada 9 Desember 2021 lalu. “Kami mendukung dengan mengedepankan asas praduga tak bersalah,” kata…
Read More » -
Tindaklanjuti Instruksi Mas Dhito, Inspektorat Usut Panpel dan Tim Penguji
satuwarta.id – Menindaklanjuti intruksi Mas Dhito untuk mengusut tuntas indikasi pelanggaran penilaian hasil ujian tertulis pengisian perangkat desa, Inspektorat Daerah Kabupaten Kediri mulai menyelidiki panitia penyelenggara seleksi dari desa dan pihak ketiga selaku tim penguji. Langkah Inspektorat itu, berangkat dari pemeriksaan aduan peserta ujian perangkat di Desa Ngampel, Kecamatan Papar yang mengadukan adanya keberatan terkait hasil penilaian ujian. Hasil penilaian…
Read More » -
Rekrutmen Perangkat di 129 Desa Distop Sembari Menanti Pemeriksaan
satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana menghentikan sementara tahapan rekrutmen perangkat di 129 desa di Kabupaten Kediri. Rekrutmen yang terdampak adalah yang digelar di Basement SLG dan Convention Hall SLG 9 Desember dan 16 Desember nanti di tempat yang sama. Selama pemberhentian sementara proses pengisian perangkat tersebut, Mas Dhito juga memerintahkan kepada Inspektorat untuk segera mengusut tuntas kesalahan pada…
Read More » -
Terindikasi Ada Pelanggaran, Mas Dhito Hentikan Tahapan Rekrutmen Perangkat di 129 Desa
satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana, menegaskan dalam proses pengangkatan perangkat desa harus mengacu pada UU Nomor 6 Tahun 2014, Perda Kabupaten Kediri Nomor 5 Tahun 2017, dan Perbup KediriNomor 48 Tahun 2021. Dengan dasar itu, Mas Dhito – sapaan akrab Bupati Kediri menuturkan pelaksanaan pengangkatan perangkat desa harus berazaskan transparansi dan akuntabilitas. Dengan banyaknya aduan masyarakat terkait hasil…
Read More » -
Meski Sudah Dilantik, Perangkat Desa Terbukti Curang Tetap Bisa Ditindak
satuwarta.id – PLT Kepala Inspektorat Kabupaten Kediri Wirawan mengungkapkan banyak masuk aduan terkait rekrutmen perangkat desa, namun sifatnya masih sebatas informatif dan kurang bukti. Pihaknya berharap masyarakat tetap ikut memantau dan mau melaporkan bilamana memang di wilayahnya terjadi kecurangan khususnya jual beli jabatan dalam pengisian perangkat. Wirawan berharap, bukti formal yang menguatkan adanya tindak kecurangan untuk bisq dilanjutkan ke proses…
Read More » -
Pantau Ujian Serentak Calon Perangkat Desa, Ini Harapan DPRD Kab Kediri
satuwarta.id – Puluhan desa di Kabupaten Kediri melangsungkan ujian calon perangkat desa secara serentak, Kamis, (09/12/2021). Dipusatkan di kawasan Simpang Lima Gumul ujian serentak terbagi menjadi dua yakni ujian tulis dan ujian kompetensi teknologi. Selain dari Inspektorat, ujian serentak yang diikuti ratusan calon perangkat desa ini juga dipantau langsung Ketua DPRD Kabupaten Kediri Dodi Purwanto. ” Harapan kami tercipta pelayan…
Read More » -
Ratusan Calon Perangkat Desa di Kab Kediri Ikuti Ujian Serentak
satuwarta.id – Puluhan desa di Kabupaten Kediri melangsungkan ujian pengangkatan perangkat desa secara serentak, Kamis, (09/12/2021). Dipusatkan di kawasan Simpang Lima Gumul ujian serentak ini diikuti ratusan calon perangkat desa dan dikoordinasikan bersama oleh Paguyuban Kepala Desa (PKD) Kabupaten Kediri. Menggandeng UIN Tulungagung, sebagai pihak ketiga ujian terbagi menjadi dua yakni ujian tulis dan ujian kompetensi teknologi. Ada 68 desa…
Read More » -
LBH Adukan Dugaan Rekayasa Rekrutmen Perangkat Desa ke Kejari Kediri
satuwarta.id – Salah satu warga Desa Bendo, Kecamatan Pare, Kabupaten Kediri, yang diwakili Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Al Faruq Kadiri melaporkan dugaan terjadinya rekayasa atau jual beli jabatan dalam seleksi rekrutmen perangkat desa tahun 2021, di desa tersebut. Menurut pihak LBH Al Faruq Kadiri indikasi rekayasa itu mengakibatkan keresahan di para peserta yang mengikuti seleksi dan membuat tata kelola penyelenggaraan…
Read More » -
Berantas Jual Beli Jabatan Perangkat, Mas Dhito: Warga Kediri Tolong Bantu Saya
satuwarta.id – Keseriusan Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana untuk membersihkan proses pengisian perangkat desa dari kecurangan bukan main-main. Berulangkali bupati yang akrab disapa Mas Dhito itu menegaskan tidak ingin terjadi praktik jual beli jabatan perangkat desa di Kabupaten Kediri. “Hari ini persoalan jual beli jabatan perangkat desa harus hilang dari Kabupaten Kediri,” kata Mas Dhito, Rabu (1/12/2021). Mas Dhito menegaskan,…
Read More »