Pemakaian masker
-
Sebelum Dibuang, Masker Bekas Pakai Lebih Aman Disterilkan
satuwarta.id – Selama pandemi covid-19, masker jadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan masyarakat. Dengan pemakaian masker yang semakin tinggi, peningkatan sampah masker pun tak terhindarkan. Untuk menjaga lingkungan tetap sehat, dan terhindar dari virus, pemerintah kota Kediri melalui DLHKP menghimbau masyarakat untuk mensterilkan sampah masker sebelum dibuang. Masyarakat bisa memanfaatkan disinfektan atau pembersih lantai. ” Baik untuk rumah tangga atau…
Read More » -
Tak Hanya Covid-19, Masker Juga Melindungi Dari Penyakit Lain
satuwarta.id – Kebiasaan baru di masa pandemi covid-19 mengharuskan masyarakat untuk menerapkan protokol kesehatan, salah satunya dengan mengenakan masker. Pemakaian masker yang sudah menjadi hal wajib rupanya tidak hanya mencegah masyarakat dari terpapar covid-19, tapi juga penyakit lain. Seperti diketahui masyarakat dihimbau untuk selalu menggenakan masker saat beraktivitas. Dari awalnya hanya masker satu lapis, kini masyarakat juga mulai terbiasa mengenakan…
Read More »