Literasi digital

  • Photo of Diskusikan Arah Literasi, FTBM Kab Kediri Segera Temui Mas Dhito

    Diskusikan Arah Literasi, FTBM Kab Kediri Segera Temui Mas Dhito

    satuwarta.id – Forum Taman Bacaan Masyarakat (FTBM) Kabupaten Kediri dalam waktu dekat akan menggelar musyawarah daerah (Musda) pertama. Dalam agenda Musda itu, para pegiat dan aktivis literasi di Kabupaten Kediri akan fokus pada pengentasan buta aksara dan pengembangan kemelekan aksara fungsional. Agenda ini akan segera disampaikan kepada Bupati Kediri, Hanindhito Himawan Pramana. Apa itu keaksaraan fungsional? Mendapatkan pertanyaan ini, Zanuarifki…

    Read More »
  • Photo of Literasi Digital Tingkatkan Kecakapan Masyarakat Dalam Berinteraksi Digital

    Literasi Digital Tingkatkan Kecakapan Masyarakat Dalam Berinteraksi Digital

    satuwarta.id – Kepala Dinas Kominfo Kota Kediri, Apip Permana menegaskan pentingnya literasi digital unruk membangun kesadaran dan pengetahuan masyarakat dengan teknologi digital baru. ” Dan meningkatkan kecakapan digital masyarakat di Kota Kediri dalam berinteraksi di ruang digital,” ungkap Apip, saat mengikuti jalannya rapat koordinasi program nasional literasi digital secara virtual melalui Command Center, Balaikota Kediri, Kamis, (17/6/2021). Apip juga menuturkan…

    Read More »
  • Photo of Di Era Revolusi Industri 4.0, Literasi Digital Penting Untuk Dikuasai

    Di Era Revolusi Industri 4.0, Literasi Digital Penting Untuk Dikuasai

    satuwarta.id – Presiden Joko Widodo menegaskan pentingnya membanjiri ruang digital dengan konten positif serta kecakapan digital untuk masyarakat agar masyarakat kaya akan konten-konten mendidik. Hal itu diungkapkan Presiden saat membuka program literasi digital dari Kementrian Komunikasi dan Informatika, Kamis, (20/05/2021). “Keberadaan Internet harus mampu meningkatkan produktifitas masyarakat. Sehingga dengan demikian juga akan berdampak signifikan terhadap laju pertumbuhan ekonomi Indonesia,” tambah…

    Read More »
Back to top button
Close
Close