jamaah haji
-
Lepas Ribuan CJH, Mas Dhito Beri Perhatian Khusus Lansia
satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana menghadiri Manasik Haji Massal di Convention Simpang Lima Gumul. Pihaknya berpesan jamaah lansia mendapatkan perhatian. Hal ini disampaikannya saat memberikan sambutan di acara yang dirangkaikan dengan pemberangkatan calon jamaah haji Kabupaten Kediri tersebut pada Selasa (30/5/2023). Pada tahun 2023, jamaah tertua di Kabupaten Kediri berusia 92 tahun, yakni Sebul sedangkan jamaah termuda Angelina…
Read More » -
Berangkatkan CJH, Mas Dhito Titip Do’a Untuk Kesejahteraan Kabupaten Kediri
satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana memberangkatkan ratusan jemaah haji di Kantor Pemerintah Kabupaten Kediri, Jumat (10/6/2022) pagi. Sebelum rombongan berangkat, bupati yang akrab disapa Mas Dhito itu menyempatkan menyapa jemaah haji yang sudah berada di dalam bus. Kepada para jemaah, Mas Dhito menitipkan doa untuk kemakmuran dan kesejahteraan Kabupaten Kediri. “Saya titip doa pada panjenengan semua, agar Kabupaten…
Read More » -
89 CJH Segera Berangkat, Tertua Umur 64 Tahun
satuwarta.id – Setelah sempat tertunda karena pandemi, 89 calon jemaah haji (CJH) kota Kediri tahun ini akan berangkat ke tanah suci. Jumlah tersebut terdiri dari 52 CJH wanita dan 37 CJH pria. ” Usia termuda 31 tahun, untuk yang tertua 64 tahun. Berangkat tanggal 9 Juni 2022, masuk asrama haji jam 7 pagi dan tanggal 10 Juni pukul 3 dini…
Read More » -
Pastikan Kebugaran dan Kesehatan Calon Jamaah Haji
satuwarta.id – Jelang keberangkatan calon jamaah haji Kota Kediri pada tanggal 13 Juni mendatang, Pemerintah Kota Kediri, melalui Dinas Kesehatan Kota Kediri lakukan tes kebugaran dan medical checkup bagi 107 orang calon jamaah haji Kota Kediri. Kepala Dinas Kesehatan Kota Kediri dr. Fauzan Adima, kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kondisi kesehatan calon jamaah haji. “Kami ingin memastikan kondisi kesehatan para…
Read More » -
Calon Jama’ah Haji Dibekali Pembinaan Kesehatan
satuwarta.id – Pemerintah Arab Saudi akhirnya membuka kembali pintu kedatangan Jemaah Haji asing dari seluruh dunia untuk ibadah Haji 2022 Setelah ditutup selama 2 tahun karena pandemi Covid-19, gerbang Ibadah Haji kembali dibuka. Untuk mempersiapkan Jama’ah Haji, mengingat ibadah haji tahun ini masih dalam situasi pandemi Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Kediri turut melakukan pembekalan kesehatan. Kepala Dinas Kesehatan Kota Kediri, Fauzan…
Read More »