hewan kurban
-
Ponpes Wali Barokah Salurkan Daging Sapi Kurban Wapres ke Santri dan Warga Sekitar
satuwarta.id – Bagi keluarga besar Ponpes Wali Barokah, perayaan Idul Adha 1446 H terasa spesial. Tahun ini Ponpes Wali Barokah mendapat bantuan sapi kurban dari Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka. Ketua Panitia Muchammad Midkhal Ubaidah mengatakan, pihaknya mengucapkan terimas kasih atas bantuan kurban berupa seekor sapi yang diterima dalam kondisi baik dan sehat. “Kami bersyukur dan mengapresiasi kepada Wakil…
Read More » -
Semangat Berbagi di Momen Idul Adha, PT LISA Salurkan Daging Kurban ke Masyarakat
satuwarta.id – Momen Idul Adha menjadi momen penting untuk mempererat rasa kepedulian terhadap sesama. Berbagi kebahagiaan dengan sesama yang membutuhkan, pada momen Idul Adha 2024 ini, PT Luv Inti Sukses Abadi (LISA) Kediri menyembelih empat ekor hewan kurban, yang terdiri dari dua ekor sapi dan dua ekor kambing. Daging kurban tersebut nantinya akan dibagikan kepada masyarakat di sekitar anak cabang…
Read More » -
Surplus, Berikut Stok Hewan Kurban di Kabupaten Kediri
satuwarta.id – Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) memastikan stok hewan kurban di Kabupaten Kediri untuk perayaan Idul Adha tahun ini mengalami surplus. Plt. Kepala DKPP Kabupaten Kediri Tutik Purwaningsih mengungkapkan jika mengacu pada data hewan kurban yang dipotong tahun lalu, ketersediaan hewan kurban baik itu sapi, kambing dan domba mencukupi. Populasi sapi potong pada tahun 2023 lalu sebanyak 234.431…
Read More » -
Idul Adha Makin Dekat, DKPP Ingatkan Fungsi Penting Vaksinasi PMK
satuwarta.id – Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Kabupaten Kediri terus menghimbau para peternak untuk melakukan vaksinasi pada ternak, terutama vaksin PMK. Hal tersebut untuk meningkatkan kesehatan hewan ternak yang nantinya dijadikan hewan kurban. DKPP Kabupaten Kediri mengingatkan, vaksin PMK tidak hanya penting untuk sapi, tapi juga hewan berkuku belah lainnya seperti kambing, domba dan babi. Vaksinasi PMK diberikan secara…
Read More » -
Terjadi Kematian Hewan Ternak, DKPP Himbau Masyarakat Segera Melapor
satuwarta.id – Masyarakat Kabupaten Kediri diminta untuk segera melaporkan kematian hewan ternak ke Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Hal itu ditegaskan Plt Kepala DKPP Kabupaten Kediri drh Tutik Purwaningsih usai melakukan pemeriksaan kesehatan pada sapi milik Bakur, warga Desa Kaliboto, Kecamatan Grogol, Kabupaten Kediri. Ia mengungkapkan jika kematian tidak dilaporkan maka apa yang jadi penyebab kematian hewan ternak, apakah…
Read More » -
Jelang Idul Adha, DKPP Kediri Intens Pantau Kesehatan Hewan Ternak
satuwarta.id – Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Kabupaten Kediri melakukan pemantauan ketersediaan dan kesehatan hewan ternak di Pasar Hewan Grogol, Kecamatan Grogol, Kabupaten Kediri. Pemantauan tersebut dilakukan untuk memastikan ketersediaan hewan ternak menjelang hari raya Idul Adha tercukupi dan juga hewan ternak yang menjadi hewan kurban dalam kondisi sehat. Plt Kepala DKPP Kabupaten Kediri drh Tutik Purwaningsih mengingatkan para…
Read More » -
Mas Dhito Bareng Mbak Cicha Kurban Empat Ekor Sapi Jumbo
satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana bersama istri Eriani Annisa Hanindhito membeli empat ekor sapi jumbo untuk dikurbankan di Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah. Didampingi pemilik peternakan, baik Mas Dhito maupun Mbak Cicha nampak memilih sapi-sapi jumbo yang ada di IBS Farm Plosoklaten itu, Minggu (2/6/2024) sore. Pemilik IBS Farm Muhammad Rofiq menyebut, keseluruhan ada empat ekor sapi…
Read More » -
Sambut Idul Adha, DKPP Kabupaten Kediri Pastikan Kesehatan – Ketersediaan Hewan Kurban
satuwarta.id – Ketersediaan dan kesehatan hewan ternak menjadi fokus Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Kabupaten Kediri menjelang perayaan hari raya Idul Adha. Plt Kepala DKPP Kabupaten kediri drh Tutik Purwaningsih, memastikan Kabupaten Kediri memiliki ketersediaan hewan kurban yang mencukupi dan siap jika terjadi lonjakan permintaan hewan kurban. Tutik memastikan ketersediaan tersebut telah diperiksa sampai pada para peternak. Terutama para…
Read More » -
DKPP Kabupaten Kediri Periksa Ribuan Hewan Kurban
satuwarta.id – Hingga tanggal 3 Juli 2023, atau H+3 Idul Adha, Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Kabupaten Kediri telah memeriksa belasan ribu hewan kurban. Petugas DKPP memeriksa hewan kurban yang terdiri dari Kambing, Domba, Sapi dan Kerbau. “Sampai tanggal 3 Juli 2023 pukul 19.30 wib diperiksa kambing : 12.239 ekor, domba : 52 ekor, Sapi : 2.492 ekor dan Kerbau…
Read More » -
Temukan Cacing Hati di Hewan Kurban, DKPP Minta Masyarakat Lakukan Ini
satuwarta.id – Dengan hari ini sejumlah tempat di Kabupaten Kediri telah merayakan Idul Adha, pengawasan dan pemantauan kesehatan hewan kurban juga turut dilakukan DKPP Kabupaten Kediri. Petugas DKPP telah tersebar di sejumlah titik pemotongan hewan kurban untuk melakukan pemeriksaan baik post mortem dan ante mortem. “Kita melakukan kegiatan monitoring, ante mortem sudah dilakukan. Pemeriksaan post mortem penting, ada beberapa indikator…
Read More »