Festival Lansia Kediri
-
Kisah Inspiratif dari Festival Lansia di Kediri, Peserta Tertua Berusia Lebih dari Satu Abad
satuwarta.id – Suasana penuh semangat dan kebahagiaan mewarnai Festival Lansia yang digelar di Pendopo Panjalu Jayati, Kabupaten Kediri, Selasa (24/6/2025). Dalam ajang ini, para peserta tak hanya menunjukkan kecantikan, tetapi juga semangat dan inspirasi dalam hidup, termasuk dari seorang peserta tertua berusia lebih dari satu abad. Adalah Surip (110), warga Dusun Sumber, Desa Doko, Kecamatan Ngasem, yang mencuri perhatian peserta…
Read More » -
Pemkab Kediri Ingin Tingkatkan Angka Harapan Hidup melalui Festival Lansia
satuwarta.id – Pemerintah Kabupaten Kediri melalui kerja sama antara Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) dan Dinas Sosial menggelar Festival Lansia dalam rangka memperingati Hari Lanjut Usia (Lansia) Nasional 2025. Festival yang diikuti lebih dari 200 peserta ini menghadirkan berbagai perlombaan menarik, baik secara individu maupun kelompok. Di antaranya lomba lansia cantik diikuti 41 peserta, lomba klothekan dengan 20 grup,…
Read More »