e-commerce
-
Dorong Potensi Ekonomi Desa, Dagangan Jangkau 21 Kecamatan di Wilayah Kediri
satuwarta.id – Memaksimalkan potensi ekonomi masyarakat pedesaan di Indonesia melalui efisiensi rantai pasok dan digitalisasi aktivitas ekonomi, Dagangan telah melebarkan sayapnya ke 21 kecamatan di wilayah Kediri Raya. CEO & Co-Founder Aplikasi Dagangan Ryan Manafe mengungkapkan dengan kehadiran aplikasi Dagangan dapat memberikan dampak yang signifikan bagi pertumbuhan ekonomi digital di wilayah Kediri Raya, terutama Kabupaten Kediri yang memiliki 343 desa.…
Read More » -
Social Commerce Pertama Dianugerahi ISO 9001: 2015
satuwarta.id – Platform jaringan agen reseller yang menjual dan mendistribusikan barang kebutuhan pokok Aplikasi Super mendapat sertifikasi ISO 9001: 2015, yang merupakan standar internasional yang berfokus pada manajemen mutu sebuah perusahaan atau lebih dikenal dengan sistem manajemen mutu. Sertifikasi ini mengatur segala hal yang berkaitan dengan mekanisme perusahaan dalam menjalankan aktivitas organisasi dan kegiatan bisnis perusahaan. Perusahaan yang sudah berstandar…
Read More » -
Berkolaborasi Dorong Cakupan Non-tunai, Implementasikan QRIS di Warung Mitra
satuwarta.id – Tokopedia dan GoPay, bagian dari Grup GoTo, meluncurkan sistem pembayaran non-tunai QRIS kepada puluhan ribu warung di ekosistem Mitra Tokopedia di seluruh Indonesia. Inisiatif ini dihadirkan untuk membantu warung-warung yang tergabung ke dalam Mitra Tokopedia serta para UMKM dalam bertransaksi, khususnya bertransaksi secara digital. Serta mendukung terwujudnya cashless society dan inklusi ekonomi dan keuangan di Indonesia.” “Kami juga…
Read More » -
Transaksi Pembayaran Pajak Online Meningkat, Dekati 3 X Lipat
satuwarta.id – Jumlah transaksi pembayaran pajak nasional dan daerah secara digital melalui Tokopedia naik signifikan, dengan mencapai total hampir 3x lipat pada kuartal 1 2021 jika dibandingkan dengan periode yang sama di tahun sebelumnya. Bekerja sama dengan Kementerian Keuangan RI, Tokopedia telah menyediakan fitur pembayaran pajak digital untuk lebih dari 900 jenis penerimaan negara, yakni Pajak Online (termasuk PPh, PPN,…
Read More » -
Alat Rumah Tangga, Fashion dan Perawatan Tubuh Paling Dicari Selama Ramadhan
satuwarta.id – Platform e-commerce Tokopedia mencatat Perabotan dan Perlengkapan Rumah Tangga, Kesehatan dan Perawatan Tubuh serta Fashion menjadi tiga kategori paling populer selama bulan Ramadan. Secara umum, lebih dari 100,000 produk berbeda terjual dalam 1 jam lewat Tokopedia selama Ramadan 2021. “Khusus untuk kategori Fashion Muslim, transaksinya meningkat hampir 4x lipat dibandingkan rata-rata bulanan 2021,” tutur External Communications Senior Lead…
Read More »