Buaya
-
Sempat Teror Warga Desa di Kediri, Buaya 1,5 Meter Ditangkap
satuwarta.id – Kemunculan buaya muara kembi membuat geger wilayah Kediri. Sebelumnya beberapa waktu lalu seekor buaya muara berukuran sekitar 50 cm ditemukan di kanal sungai wilayah Dermo, Kota Kediri. Pekan ini, seekor buaya berukuran lebih besar, dengan panjang sekitar lebih dari 1,5 meter ditemukan warga Desa Janti, Kecamatan Wates, Kabupaten Kediri. Buaya itu menurut warga sekitar selama 3 hari terakhir…
Read More » -
Temuan Anakan Buaya di Kelurahan Dermo Terus Didalami
satuwarta.id – Petugas BKSDA bersama BPBD, dan kepolisian, Senin, (14/03/2022) meninjau lokasi penemuan anakan buaya muara di kelurahan Dermo, Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri. Kepala Resort Konservasi BKSDA Wilayah 1 Kediri Dafid Fathur Rohman mengungkapkan anakan buaya itu kini berada di kantor BKSDA Kediri dan dalam keadaan sehat. Buaya itu sendiri masuk dalam daftar satwa dilindungi, ” Jadi seandainya ada yang…
Read More » -
Usai Kemunculan Buaya, Warga Dermo Jauhi Kanal Sungai
satuwarta.id – Warga kelurahan Dermo, Kota Kediri meningkatkan kewaspadaan usai muncul anakan buaya muara di lingkungan tersebut. Anak-anak yang biasanya memancing ikan di sungai sudah dilarang mendekati sungai. Buaya itu sendiri ditemukan dan diamankan pada Sabtu, (12/03/2022). ” Anak-anak mancing di situ kan banyak. Nah sejak adanya buaya itu sudah enggak ada. Jadi sama orang tua sudah dilarang ke sungai,…
Read More »