Apel pasukan
-
Wali Kota Kediri Pimpin Apel Gelar Pasukan Pamor Keris
satuwarta.id – Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar memimpin apel gelar pasukan Pamor Keris (patroli motor penegakan protokol kesehatan masyarakat) di wilayah Kota Kediri, Senin (24/1/2022). Turut mendampingi Kapolres Kediri Kota AKBP Wahyudi dan Komandan Kodim 0809 Kediri Letkol Inf Rully Eko Suryawan. Bertempat di Halaman Balai Kota Kediri apel ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana kesiapan personil dan sumber…
Read More »