Aksi massa
-
Anggota PUI Kediri Raya Gelar Aksi Dukung Palestina
satuwarta.id – Sekitar 200an anggotaPergerakan Umat Islam (PUI) Kediri Raya, Sabtu, (29/05/2021) turun ke jalan untuk melakukan aksi bela Palestina. Dipusatkan di alun-alun Kota Kediri, massa membawa banyak poster dan tulisan berisi kecaman terhadap apa yang dilakukan Israel kepada warga Palestina. ” Ini Bentuk simpati dan empati terhadap warga Palestina. Persoalan Palestina tidak hanya persoalan Islam tapi juga kemanusiaan. Ini…
Read More »