TEKNOLOGI

  • Photo of Sosmed Lokal RTRW App Diharapkan Berkembang Jadi Facebook-nya Indonesia

    Sosmed Lokal RTRW App Diharapkan Berkembang Jadi Facebook-nya Indonesia

    satuwarta.id – Wakil Menteri Ekonomi Kreatif/Wakil Kepala Badan Ekonomi Kreatif, Irene Umar menerima kunjungan pendiri aplikasi media sosial lokal RTRW, di Gedung Sapta Pesona, Jumat, (17/1/2025). Didampingi oleh Muhammad Neil El Himam, selaku Deputi Bidang Kreativitas Digital & Teknologi, Irene Umar berdialog dan bertukar gagasan dengan tim pendiri aplikasi RTRW. RTRW merupakan aplikasi media sosial karya anak bangsa yang berdiri…

    Read More »
  • Photo of PlayStation Dukung Perluasan Jangkauan Game Lokal, Buka Game Corner di Bandara – Hotel

    PlayStation Dukung Perluasan Jangkauan Game Lokal, Buka Game Corner di Bandara – Hotel

    satuwarta.id – Siapa tak kenal PlayStation? Jenama konsol yang namanya sudah tersohor itu. Wakil Menteri Ekonomi Kreatif/Wakil Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Wamenekraf/Wakabekraf) Irene Umar pun tak menyia-nyiakan kesempatan ketika menerima audiensi distributor PlayStation untuk mendukung industri Game lokal Indonesia. “Ini adalah kesempatan emas bagi kita untuk memperkenalkan Game -Game lokal Indonesia. Bersama distributor PlayStation, ini akan membuka peluang baru untuk…

    Read More »
  • Photo of Seminar Nasional Technopreneurship, Mahasiswa Didorong Manfaatkan Teknologi Era Revolusi Industri 5.0

    Seminar Nasional Technopreneurship, Mahasiswa Didorong Manfaatkan Teknologi Era Revolusi Industri 5.0

    satuwarta.id – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer (FTIK) Universitas Nusantara PGRI (UNP) Kediri menggelar seminar nasional dengan tema “Mengubah Tantangan Revolusi Industri 5.0 Menjadi Peluang Usaha Berbasis Teknologi.” Kegiatan yang bertujuan untuk membekali mahasiswa dengan wawasan dan keterampilan dalam memanfaatkan teknologi sebagai peluang bisnis di era digital, menghadirkan narasumber mulai dari akademisi sampai entrepreneur. Dalam kesempatan…

    Read More »
  • Photo of Rangkaian M7 World Championship Bakal Turut Hadir di Indonesia

    Rangkaian M7 World Championship Bakal Turut Hadir di Indonesia

    satuwarta.id – Menteri Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Kemenekraf/Kabekraf), Teuku Riefky Harsya menerima audiensi dari PT Monster Entertainment Indonesia (Moonton). Menekraf Riefky bersama Moonton membahas pengembangan Esport Industry di Indonesia. Menekraf Riefky menyambut baik rencana penyelenggaraan rangkaian M7 World Championship di Indonesia. M7 World Championship merupakan Turnamen Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) tingkat dunia. “Tetapi, jangan dilupakan bahwa tugas Pemerintah itu mendorong pengembangan game…

    Read More »
  • Photo of Lebih Dekat Dengan Inovasi Berbasis AI Para Jawara Samsung Innovation Campus Batch 5

    Lebih Dekat Dengan Inovasi Berbasis AI Para Jawara Samsung Innovation Campus Batch 5

    satuwarta.id – Ide inovasi bisa datang dari mana saja. Tapi inovasi yang bermanfaat bagi masyarakat lahir dari kejelian dalam mengobservasi berbagai persoalan yang terjadi di sekitar. Inilah yang terlihat dari solusi para peserta terutama para jawara program Samsung Innovation Campus Batch 5 2023/2024. Banyaknya limbah bonggol jagung yang tak termanfaatkan diubah jadi solusi listrik pintar untuk lahan pertanian oleh Aqsha…

    Read More »
  • Photo of 6 Kelebihan Galaxy Tab S10 Series, Bantu Optimalkan Produktivitas

    6 Kelebihan Galaxy Tab S10 Series, Bantu Optimalkan Produktivitas

    satuwarta.id – Samsung baru saja memperkenalkan Galaxy Tab S10 Series, tablet AI-Ready terbaru untuk profesional muda produktif, yang menginginkan cara lebih kreatif dan inovatif dalam mengerjakan apa yang menjadi fokus dan passion mereka. Tablet ini di desain untuk meningkatkan produktivitas dan kreativitas penggunanya dengan kelebihan berupa hadirnya sejumlah fitur baru maupun yang di-upgrade yang ditujukan untuk memberikan pengalaman pengguna yang…

    Read More »
  • Photo of Mengenal Galaxy Tab S10 Series, Tablet AI-Ready Pertama Samsung

    Mengenal Galaxy Tab S10 Series, Tablet AI-Ready Pertama Samsung

    satuwarta.id – Samsung Electronics Co, Ltd. hari ini meluncurkan Galaxy Tab S10 Ultra dan Galaxy Tab S10+, tablet pertama Samsung yang dikembangkan untuk AI. Tablet ini dilengkapi dengan layar Dynamic AMOLED 2X berukuran 14,6 inci dan 12,4 inci, menjadikannya kanvas sempurna untuk penggunaan intuitif S Pen yang telah di bundling dengan kedua model tersebut. Galaxy Tab S10 Ultra pun menawarkan…

    Read More »
  • Photo of Galaxy AI di Galaxy Tab S9 FE, Bantu Mahasiswa Hadapi Tugas Kampus Sehari-Hari

    Galaxy AI di Galaxy Tab S9 FE, Bantu Mahasiswa Hadapi Tugas Kampus Sehari-Hari

    satuwarta.id – Tidak hanya menjadi tren semata, peran AI juga telah banyak dimanfaatkan oleh generasi muda dalam berbagai hal, seperti mengatur jadwal, melakukan pencarian, hingga menciptakan pengalaman belajar yang lebih personal. Inovasi Circle to Search di Galaxy Tab S9 FE series pun kini mampu mendukung pengalaman belajar generasi muda. Hanya dengan software update, pengguna Galaxy Tab S9 FE series sudah…

    Read More »
  • Photo of Zetta Championship Edisi Perdana Sukses Digelar di Kabupaten Kediri

    Zetta Championship Edisi Perdana Sukses Digelar di Kabupaten Kediri

    satuwarta.id – Perhelatan perdana kompetisi e-sports Zetta Championship disambut antusias para gamer di wilayah Kediri dan sekitarnya. Berlangsung selama dua hari, 10-11 Agustus 2024 di Convention Hall Simpang Lima Gumul (SLG), turnamen yang memperebutkan total prize pool 10 juta dan 42.500 diamond MLBB ini diikuti ratusan gamer. Zetta Championship juga menghadirkan pro player RQQ Banana dalam turnamen tersebut. Tim Fuso…

    Read More »
  • Photo of Banyak Manfaat, Mengenal Lebih Dekat 5 Hidden Feature Samsung Galaxy A55 5G

    Banyak Manfaat, Mengenal Lebih Dekat 5 Hidden Feature Samsung Galaxy A55 5G

    satuwarta.id – Selain memanfaatkan aplikasi di Google Play Store, pada setiap smartphone terdapat aplikasi bawaan yang bisa dioptimalkan untuk memudahkan beraktivitas dan pengalaman mobile yang lebih mantap. Seperti yang ada di Samsung Galaxy A55 5G. MX Product Marketing Senior Manager, Samsung Electronics Indonesia Ricky Bunardi mengungkapkan, Samsung Galaxy A55 5G yang diperkuat One UI 6.1 memiliki banyak potensi untuk memperlancar…

    Read More »
Back to top button
Close
Close