News Feed
-
Daging Kurban Terbungkus Besek – Daun Jati, Upaya Mbak Wali Jaga Kelestarian Lingkungan
satuwarta.id – Sapi kurban Wali Kota Kediri Vinanda Prameswati yang disembelih di Masjid Al Khalid Kelurahan Semampir didistribusikan secara ramah lingkungan. Yaitu menggunakan wadah besek bambu dengan daging kurban yang terlebih dahulu dibungkus menggunakan daun jati. “Menurut saya, hal ini sangat bagus dan perlu dicontoh oleh yang lainnya, menggunakan wadah ramah lingkungan untuk pendistribusian daging kurban. Ini juga salah satu…
Read More » -
Takbir Warga Kediri Iringi Kemenangan Timnas Indonesia saat Nobar yang Digelar Mas Dhito
Kediri – Nonton bareng (nobar) laga kualifikasi piala dunia zona Asia 2026 putaran ketiga groub C antara Timnas Indonesia melawan China digelar di depan Kantor Dinas Perhubungan Kabupaten Kediri, Kamis (5/6/2025) malam. Menariknya, ditengah laga yang berlangsung di malam Hari Raya Idul Adha ini, para pecinta bola yang hadir juga ikut menggaungkan suara takbir. Tak hanya itu, sebelum acara, nobar…
Read More » -
Minat Wisatawan Eropa ke Asia Meningkat, Indonesia Jadi Destinasi Favorit Kedua
satuwarta.id – Menjelang musim liburan musim panas Eropa, Agoda melaporkan tingginya minat wisatawan Eropa menuju Asia. Indonesia menempati posisi kedua sebagai destinasi paling dicari setelah Thailand, yang mempertahankan posisi teratas selama dua tahun berturut-turut. Jepang dan Malaysia berada di posisi berikutnya, dengan Vietnam untuk pertama kalinya masuk lima besar. Laporan ‘Europe to Asia Summer Travel Trends’ berdasarkan data pencarian akomodasi…
Read More » -
Pemkab Kediri Susun Perbup untuk Ubah Gaya Hidup Minim Plastik
Kediri – Pemerintah Kabupaten Kediri tengah menyusun Peraturan Bupati (Perbup) yang mengatur tentang pembatasan penggunaan plastik sekali pakai. Regulasi ini untuk mengubah pola hidup masyarakat ke arah yang lebih ramah lingkungan. Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Kediri Putut Agung Subekti mengungkapkan, Perbup tersebut kini tengah disusun dan akan menjadi landasan untuk menekan konsumsi plastik di berbagai sektor kehidupan masyarakat.…
Read More » -
JisuLife Resmi Hadir di Indonesia, Solusi Kipas Portabel Premium untuk Iklim Tropis
Jakarta, 3 Juni 2025 – Indonesia yang beriklim tropis sering menghadapi suhu dan kelembapan tinggi, terutama saat musim kemarau. Untuk memenuhi kebutuhan masyarakat akan solusi pendinginan yang praktis dan efektif, JisuLife hadir secara resmi di Indonesia melalui PT Datascrip sebagai distributor tunggal. JisuLife dikenal sebagai merek global kipas portabel premium yang menawarkan berbagai produk dengan fitur canggih dan desain ergonomis.…
Read More » -
Pertengahan Juni Ini, Mas Dhito Gelar Pameran Temporer Pre-Launching Museum
Kediri – Pemerintah Kabupaten Kediri bakal menggelar pameran temporer bertajuk pre-launching museum pada 17-21 Juni 2025 mendatang. Rencananya, dalam kegiatan itu akan memamerkan berbagai artefak sekaligus desain interior museum. Plt. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Kediri, Mustika Prayitno Adi mengungkapkan, pre launching ini merupakan satu tahapan awal dalam membangun museum yang berada di Jalan Totok Kerot, Menang, Kecamatan Pagu…
Read More » -
Respon Cepat Mas Dhito Tangani Lahan Padi Terendam Banjir di Purwoasri
Kediri – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana menunjukkan kepeduliannya kepada para petani di Desa Merjoyo, Kecamatan Purwoasri yang lahan padinya terdampak banjir akibat guyuran hujan deras pada akhir Mei 2025. Mas Dhito sapaan akrabnya begitu menerima aduan dari warga, memerintahkan Dinas Pertanian dan Perkebunan (Dispertabun) Kabupaten Kediri untuk menindaklanjuti persoalan tersebut. Sebagaimana disampaikan Plt Kepala Dispertabun Sukadi, begitu mendapatkan intruksi…
Read More » -
Lama Diatas Fasum Pemkot, Bangunan Liar di Jalan Joyoboyo – Patiunus Dibongkar
satuwarta.id – Tim gabungan menertibkan puluhan bangunan liar di Jalan Joyoboyo dan Patiunus yang berdiri di fasilitas umum milik pemerintah Kota Kediri. Sebelum ini sudah ada sosialisasi dan imbauan dari Pemkot Kediri kepada masyarakat yang memanfaatkan kawasan itu untuk mengosongkan area sebelum tanggal 30 Mei 2025. “Rapat terakhir kemarin, warga itu sudah menerima dengan sukarela untuk ditertibkan. Ada sebagian besar…
Read More » -
Proteksi Dijamin, KONI Kabupaten Kediri Minta Atlet Fokus Raih Prestasi di Porprov 2025
satuwarta.id – Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Kediri menggelar sosialisasi terkait BPJS Ketenagakerjaan kepada cabang-cabang olahraga yang akan mengikuti perhelatan Porprov Jatim 2025. Ketua KONI Kabupaten Kediri Hakim Rahmadsyah Parnata mengungkapkan, KONI Kabupaten Kediri bekerjasama dengan BPJS Ketenagakerjaan. Karena itu diharapkan seluruh atlet dari Kabupaten Kediri akan terlindungi jika terjadi cedera atau risiko kesehatan lainnya selama masa persiapan hingga…
Read More » -
Tahun Ajaran Baru, Sekolah Gratis Inisiasi Mas Dhito Cari 100 Calon Siswa Terbaik
Kediri – Seleksi penerimaan murid baru SMA Dharma Wanita 1 Pare Boarding School telah memasuki tahapan bootcamp. Dari 186 calon siswa yang mengikuti bootcamp nantinya bakal diambil 100 siswa untuk bersekolah gratis di sekolah yang didirikan Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana sejak 2023 itu. Kepala Sekolah SMA Dharma Wanita 1 Pare Nanang Sukarsono menyampaikan, tahapan penerimaan murid baru tahun akademik…
Read More »