NASIONAL

  • Photo of Termasuk IKN, 10 Tempat Ini Disiapkan Prabowo-Gibran Sebagai Kota Industri Berteknologi Tinggi

    Termasuk IKN, 10 Tempat Ini Disiapkan Prabowo-Gibran Sebagai Kota Industri Berteknologi Tinggi

    satuwaarta.id – Pasangan Prabowo-Gibran telah menyiapkan konsep yang matang tentang pengembangan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur. Ke depan, kawasan ini akan menjadi pusat ekosistem digital Indonesia, yang didukung sembilan kota lainnya menjadi kota dengan industri berteknologi tinggi. Dewan Pakar Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Budiman Sudjatmiko mengatakan, pembangunan 10 kota berteknologi tinggi ini bertujuan membangun ekosistem digital Indonesia…

    Read More »
  • Photo of Usai Debat Capres, Prabowo-Gibran Makin Populer

    Usai Debat Capres, Prabowo-Gibran Makin Populer

    satuwarta.id – Pasca debat calon presiden, nama pasangan calon Prabowo Subianto – Gibran Rakabuming Raka menempati posisi teratas daftar Paslon terpopuler versi Lembaga pengkajian strategis dan lembaga swadaya masyarakat Centre For Strategic and International Studies (CSIS). Menurut survei CSIS periode Desember 2023 pasca debat calon presiden digelar, nama paslon Prabowo-Gibran mendapat dukungan 43,7 persen dari seluruh provinsi di Indonesia. Disusul…

    Read More »
  • Photo of Wakil Presiden Iran Apresiasi Program Pemberdayaan Perempuan PNM

    Wakil Presiden Iran Apresiasi Program Pemberdayaan Perempuan PNM

    satuwarta.id – Wakil Presiden Republik Islam Iran Dr. Ensieh Khazali memberikan apresiasi terhadap PT Permodalan Nasional Madani (PNM), yang memberikan dukungan penuh pada kesejahteraan dan pemberdayaan perempuan. Apresiasi itu diungkapkan Dr. Ensieh Khazali saat berkunjung ke Menara PNM, Kamis (21/12/2023). Kedatangan wapres Iran itu, turut didampingi Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPPA) Bintang Puspayoga. “Kehormatan bagi kami mendapat kunjungan…

    Read More »
  • Photo of Ketum Garuda Ingatkan Anies Jujur dan Konsisten Saat Bicara Fakta

    Ketum Garuda Ingatkan Anies Jujur dan Konsisten Saat Bicara Fakta

    satuwarta.id – Pernyataan capres Anies Baswedan kepada capres Prabowo Subianto , terkait harus kuat menjadi oposisi dan berbicara fakta dinilai Ketua Umum Partai Garuda, Ridha Sabana bagaikan “air menepuk muka sendiri.” Ridha menuturkan Prabowo sudah puluhan tahun menjadi oposisi. Sedangkan Anies, baru beroposisi sejak dicopot menjadi Mendikbud tahun 2016. Dan setahun kemudian 2017 menjadi Gubernur DKI Jakarta, itupun karena dicalonkan…

    Read More »
  • Photo of Menhub Kunjungi Bandara Dhoho Kediri, Pantau Proses Kalibrasi

    Menhub Kunjungi Bandara Dhoho Kediri, Pantau Proses Kalibrasi

    satuwarta.id – Pembangunan Bandara Internasional Dhoho Kediri kini telah rampung. Bandara dengan nilai investasi sekitar Rp13 triliun ini akan beroperasi secara komersial pada awal tahun 2024. Uji kelayakan bandara pun telah dilakukan dengan ditandai proses kalibrasi yang mana menjadi tahap awal dari assesment suatu bandara. Kemudian akan dilanjutkan assesment lain, seperti security safety, take off landing, komersial, serta sejumlah tahapan lain.…

    Read More »
  • Photo of Konsilia Bakal Gelar Konser Natal Terang Pekan Ini

    Konsilia Bakal Gelar Konser Natal Terang Pekan Ini

    satuwarta.id – Perayaan Hari Natal tahun 2023 diperkirakan akan lebih semarak. Hal itu ditandai Konsilia (Konsorsium Simpang Lima) yang bakal menyelenggarakan Konser Natal Terang Bagi Kediri. Konser natal itu akan berlangsung di Convention Hall Simpang Lima Gumul (SLG), Sabtu (9/12/2023). Ketua Konsilia Sigit Saputra mengatakan, acara tersebut tak lepas dari kontribusi Pemerintah Kabupaten Kediri untuk membuat terobosan baru dalam mensukseskan…

    Read More »
  • Photo of Ketami Bersholawat, SBY Ajak Masyarakat Kota Kediri Doakan Bangsa Indonesia

    Ketami Bersholawat, SBY Ajak Masyarakat Kota Kediri Doakan Bangsa Indonesia

    satuwarta.id – Presiden RI ke 6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), bersama ratusan masyarakat Kota Kediri, terutama di wilayah Kelurahan Ketami, Kecamatan Pesantren mengikuti Ketami Bersholawat, Senin (05/12/2023) malam. Menghadirkan Habib Ali Baharun, dengan diiringi Majelis Sholawat Junudul Musthofa, Ketami Bersholawat berlangsung dengan syahdu. Meski dibarengin dengan rintik hujan, sama sekali tidak menyurutkan semangat para jamaah untuk mengumandangkan sholawat bersama SBY.…

    Read More »
  • Photo of 2 Hari Berturut-Turut, Mas Dhito Fokus Kunjungi Progres Bandara

    2 Hari Berturut-Turut, Mas Dhito Fokus Kunjungi Progres Bandara

    satuwarta.id – Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana dalam dua hari berturut-turut memfokuskan untuk mengecek terkait pembangunan Bandara Internasional Dhoho Kabupaten Kediri yakni pada 30 November dan 1 Desember 2023. Sebagaimana yang disampaikan Mas Dhito, sapaan akrabnya, bahwa pertemuan tersebut sebagai bukti keseriusan Pemerintah Kabupaten Kediri dalam membangun sinergisitas menuju pengoperasian bandara. Mengingat bandara ditargetkan rampung akhir tahun 2023. Kondisi pembangunan…

    Read More »
  • Photo of Dorong Produktivitas Perikanan, Pemkab Kediri Gelar Dialog Dengan Pembudidaya

    Dorong Produktivitas Perikanan, Pemkab Kediri Gelar Dialog Dengan Pembudidaya

    satuwarta.id – Dalam puncak peringatan Hari Ikan Nasional 2023, Pemerintah Kabupaten Kediri menggelar tasyakuran dan dialog sebagai upaya dalam mendorong produktivitas perikanan. Dialog yang bertemakan Ikan Untuk Generasi Emas itu diikuti oleh 150 orang dari perwakilan kelompok pembudidaya. berlangsung di Halaman Belakang Kantor Dinas Perikanan Kabupaten Kediri. Kepala Dinas Perikanan Nurhafid menjelaskan, kegiatan tersebut mengandung unsur wadah diskusi dan rasa…

    Read More »
  • Photo of Pemkab Kediri Targetkan RPJP Selesai Akhir Tahun 2024

    Pemkab Kediri Targetkan RPJP Selesai Akhir Tahun 2024

    satuwarta.id – Pemerintah Kabupaten Kediri kini mulai melakukan penyusunan draf rancangan awal Rencana Program Jangka Panjang Daerah (RPJPD) tahun 2025-2045. Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana menyampaikan, rancangan yang dimaksud yakni sebagai tonggak dalam rangka menyusun konsep pembangunan jangka panjang, terlebih dalam konsep Kediri yang lebih Berbudaya. Menurut Mas Dhito, sapaan akrabnya, saat ini masih banyak komponen yang harus dituntaskan. Seperti…

    Read More »
Back to top button
Close
Close